Bahas Ini, Pangdam XVI/Pattimura Temui Imam Besar Masjid Al- Fatah Ambon

- Penulis

Minggu, 9 Mei 2021 - 16:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MALUKU, PelitaJabar – Pangdam XVI/Pattimura, Mayjen TNI Jefry Rahawarin, bersilaturahmi dengan Imam Besar Masjid Al- Fatah Ambon, H. RR Hasanussi di Bincang- Bincang Ulama Umarah (BBUU) Sabtu, (8/5/2021) bertempat di Ruang Radio Masjid Al- Fatah.

Sejumlah Pejabat turut hadir dalam acara tersebut diantaranya Aster Kasdam, Pgs. Kapendam, Kabintaldam hingga Kasmin Pangdam.

Dalam kegiatan tersebut, membahas beberapa hal, diantaranya cerita Pangdam tentang masa sekolah dan Program Unggulan Kodam XVI/Pattimura Aplikasi Klassku. Yang merupakan “ide” Pangdam, untuk mencerdaskan anak-anak Maluku dan Maluku Utara.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dihadapkan dengan Kondisi pandemi Covid-19,  menuntut adanya perubahan dalam sistem pembelajaran, Aplikasi Klassku sangat membantu anak-anak sekolah tingkat SD, SMP dan SMA untuk belajar dari rumah. Hal ini tentunya perlu peran Orangtua sebagai Pendamping,” ucap Pangdam.

Kegiatan berlangsung hingga sore, berjalan lancar dan ditutup dengan sesi foto bersama. Mal

Komentari

Berita Terkait

215 Tahun Kota Bandung, dari Kampung di Cikapundung Menjadi Kota Modern
Erwin Sebut Air Seteguk Untuk Suami, Isteri Mendapat Pahala Besar
Cetak Advokat Handal, DPD FERARI Jabar dan STAI Siliwangi Gelar PKPA
Penutupan AAYF 2025, Farhan Sebut Bandung Adalah Kota dengan Ragam Budaya Berkumpul dan Bersatu
Vakum 11 Tahun, Farhan Harap Pasar Seni ITB Jadi Agenda Rutin
Malaysia Hingga India Hadiri Pembukaan Asia Africa Festival 2025
Uji Tabrak TIGGO 9 Kecepatan 50KM/Jam, Hasilnya Luar Biasa
Keren, Karya Kriya Tekstil dan Fashion Tel-U Pernah Kolab Bareng Desainer Ternama

Berita Terkait

Selasa, 21 Oktober 2025 - 20:57 WIB

215 Tahun Kota Bandung, dari Kampung di Cikapundung Menjadi Kota Modern

Selasa, 21 Oktober 2025 - 20:33 WIB

Erwin Sebut Air Seteguk Untuk Suami, Isteri Mendapat Pahala Besar

Senin, 20 Oktober 2025 - 18:36 WIB

Cetak Advokat Handal, DPD FERARI Jabar dan STAI Siliwangi Gelar PKPA

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:32 WIB

Penutupan AAYF 2025, Farhan Sebut Bandung Adalah Kota dengan Ragam Budaya Berkumpul dan Bersatu

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:21 WIB

Vakum 11 Tahun, Farhan Harap Pasar Seni ITB Jadi Agenda Rutin

Berita Terbaru

Wali Kota Bandung saat meninjau Pasar Seni ITB. PJ/Dok

FEATURED

Vakum 11 Tahun, Farhan Harap Pasar Seni ITB Jadi Agenda Rutin

Senin, 20 Okt 2025 - 17:21 WIB