Nikmati Kesegaran Hutan Kota di Forest Walk Babakan Siliwangi

- Penulis

Jumat, 24 Mei 2024 - 17:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Bagi anda yang ingin menikmati suasana kesegaran alam, kini tak perlu jauh. Karena hutan Kota Babakan Siliwangi bisa menjadi pilihan.

Berlokasi di Jalan Tamansari No.90, Kecamatan Coblong, Bandung, Babakan Siliwangi dekat dengan kampus Institut Teknologi Bandung (ITB) dan Simpang Dago.

Hutan kota Babakan Siliwangi menyediakan fasilitas “forest walk” berupa jembatan khusus pejalan kaki yang membentang sepanjang dua kilometer mengelilingi rindangnya hutan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Wahana ini terdiri dari jalur khusus pejalan kaki yang terbuat dari kayu. Trek untuk berjalan kaki ini dibuat mengelilingi Taman Babakan Siliwangi.

Pengunjung yang datang ke wahana ini dapat menikmati suasana segar area hutan. Mereka bisa berjalan-jalan, olahraga maupun menjadi area swafoto tanpa harus menembus lebatnya hutan.

Karena lokasinya yang tak jauh dari pusat Kota Bandung, maka Babakan Siliwangi juga dekat dengan berbagai kawasan wisata lainnya.

Jika mencari tempat cuci mata sekaligus berbelanja, anda bisa menuju ke Jalan Cihampelas yang hanya berjarak sekitar 2 kilometer. Di sana, anda bisa mampir Teras Cihampelas atau singgah di pusat perbelanjaan Ciwalk.

Anda juga bisa ke Teras Cikapundung yang letaknya tak jauh dari lokasi. Di sana dapat melakukan berbagai aktivitas mulai olahraga, pertunjukan seni yang ditemani suasana sejuk Kota Bandung.

So, nggak perlu jauh-jauh cari taman kota, langsung aja ke Taman Kota Babakan Siliwangi. ***

Komentari

Berita Terkait

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang
Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan
Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback
Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung
Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat
Ketum KONI Jabar Kukuhkan Komisi & Tim Keabsahan Porprov XV 2026
Panglima TNI Sambut Presiden Usai Lawatan ke Timur Tengah
Pelanggar Buang Sampah Terpantau CCTV

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 16:53 WIB

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 April 2025 - 11:31 WIB

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Kamis, 17 April 2025 - 09:31 WIB

Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung

Rabu, 16 April 2025 - 17:39 WIB

Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat

Berita Terbaru

FEATURED

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 Apr 2025 - 16:53 WIB

FEATURED

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:58 WIB

FEATURED

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:31 WIB

FEATURED

Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung

Kamis, 17 Apr 2025 - 09:31 WIB

FEATURED

Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat

Rabu, 16 Apr 2025 - 17:39 WIB