Alumni SMA Mutiara 1 Bandung Akan Reunian di Grand Asrilia

- Penulis

Senin, 10 September 2018 - 11:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Dengan susunan panitia dari alumni angkatan ’86 sampai ’90, alumni SMA Mutiara 1 Bandung. akan menggelar  halal bil halal dan temu kangen/reuni pada Minggu, 23 September 2018, di Grand Asrilia Hotel Convention & Restaurant, di Jalan Pelajar Pejuang 45 No. 123, Bandung.

Hal tersebut disampaikan Seksi Acara/Humas Reuni SMA Mutiara 1 Bandung, Herlin, saat bertemu di sebuah kafe di Jalan Pasirkaliki Bandung, Sabtu malam (8/9).

“Pada dasarnya adalah kami ingin melakukan silaturahmi yang lebih intens dan lebih besar. Setelah bersilaturahmi di media sosial dan pertemuan secara terbatas, kami ingin melibatkan massa alumni yang lebih besar,” jelas Herlin, seraya menyampaikan sedikitnya reuni tersebut bisa dihadiri 300 alumni dari angkatan ’82 sampai angkatan ’90.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mantan model pada era awal tahun 2000-an ini menyampaikan, reuni SMA Mutiara 1 Bandung tahun ini, selain diupayakan akan lebih baik dari segi kuantitas, berupa lebih banyaknya alumni yang hadir, dari segi kualitas juga lebih diperhatikan. Maksudnya, selain acara diisi dengan kegiatan temu kangen, akan diisi pula dengan kegiatan sosial  untuk diberikan pada alumni yang membutuhkan. Bantuan kepada alumni ini, sudah pula dilakukan oleh alumni sebelumnya.

“Kita pun akan mengundang qori nasional H. Nanang Qosim Z.A. Jadi, insha Allah reuni tahun ini akan lebih bermakna,” jelas istri Marsda TNI Dr. Tatan Kustana, M. Bus, MA., ini.

Bagi para alumnus SMA Mutiara 1 Bandung yang sekolahnya beralamat di Jalan Maleber Utara No. 37, Garuda, Andir, Kota Bandung, Jawa Barat, untuk keikutsertaannya bisa menghubungi Umar Asikin (ketua) atau Herlin (humas) ke no.telp. 082 11 666 1314. * har

Komentari

Berita Terkait

Kota Bandung Berpotensi Angin dan Petir, BMKG Sarankan Ini
HSN 2025, Menteri PPPA Serahkan Sejumlah Bantuan ke P3SB
HJKB 215, Puluhan Kendaraan Hias Terangi Kota Bandung
Malaysia Hingga India Hadiri Pembukaan Asia Africa Festival 2025
Dosen Tel-U Sabet Empowered Women Awards 2025 Tingkat Asia-Pasifik
Pasar Murah & Pengobatan Gratis Semarakkan HUT 61 Golkar Kota Bandung
Karena Susu “MBG” Puluhan Siswa di Kadungora Tumbang
Luar Biasa, Aksi Daffa Cegah Gangguan Lancarkan Perjalanan Kereta Api

Berita Terkait

Kamis, 6 November 2025 - 20:33 WIB

Kota Bandung Berpotensi Angin dan Petir, BMKG Sarankan Ini

Senin, 3 November 2025 - 14:24 WIB

HSN 2025, Menteri PPPA Serahkan Sejumlah Bantuan ke P3SB

Minggu, 26 Oktober 2025 - 20:02 WIB

HJKB 215, Puluhan Kendaraan Hias Terangi Kota Bandung

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:08 WIB

Malaysia Hingga India Hadiri Pembukaan Asia Africa Festival 2025

Minggu, 19 Oktober 2025 - 15:05 WIB

Dosen Tel-U Sabet Empowered Women Awards 2025 Tingkat Asia-Pasifik

Berita Terbaru

drg. H. Dicky Harun terpilih kembali memimpin LDII Jabar secara aklamasi di Muswil IX. Dok

FEATURED

drg. H. Dicky Harun Mantap Pimpin Kembali LDII Jabar

Senin, 17 Nov 2025 - 15:02 WIB

Walikota Bandung M. Farhan menutup SO SEA Football Competition 2025. PJ/Joel

FEATURED

Farhan Tutup SO SEA Football Competition 2025

Sabtu, 15 Nov 2025 - 13:47 WIB

Ilman Murgan (Regional Business Development Director Nazava), Muammar MH Milhim (Wakil Duta Besar Palestina), Muhammad Zuhaili (Executive Chairman IIYL), dan Ujang Koswara (Owner Nazava) berfoto bersama usai penyerahan filter air Nazava di Kedubes Palestina, Jakarta. PJ/Dok

FEATURED

Peduli Palestina, IIYL Kirim Ratusan Filter Air Nazava

Jumat, 14 Nov 2025 - 21:47 WIB