Peringati HUT 15, Yonif RK 136/TS Gelar Klinik Mobile

- Penulis

Minggu, 1 Desember 2019 - 07:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MALUKU, PelitaJabar – Selain berziarah ke taman makam pahlawan, HUT ke-15 Satuan Tugas Operasi Pengamanan Daerah Rawan (Satgas Ops Pamrahwan) Maluku Batalyon Infanteri Raider Khusus (Yonif RK) 136/Tuah Sakti (TS), menggelar syukuran, berdoa bersama masyarakat dan anak yatim hingga klinik mobile.

​Rangkaian kegiatan HUT ke-15 Yonif RK 136/TS, diawali penanaman 500 bibit pohon oleh jajaran Satuan Setingkat Kompi (SSK) I dan SSK II Satgas Ops Pamrahwan Maluku Yonif RK 136/TS, di Negeri Waai, Kec. Salahutu, Kab. Maluku Tengah 27 November lalu.

​Sedangkan untuk SSK III Satgas Ops Pamrahwan Maluku Yonif RK 136/TS melaksanakan syukuran dan doa bersama masyarakat yang dipusatkan di Pos Kotis Waiheru, Kota Ambon.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tujuan diadakan ziarah dan tabur bunga adalah untuk mengenang jasa para pahlawan yang sudah berjuang merebut kemerdekaan serta berkorban demi tegaknya Negara Kesatuan Republik Indonesia yang kita cintai,” kata Dansatgas Letkol Inf Hasbul Hasyiek Lubis, melalui siaran persnya Minggu (1/12/2019).

Dikatakan, selain ziarah, Tim Kesehatan yang dipimpin dokter satgas Lettu Ckm dr. Edvan Henry akan menggelar pengobatan keliling selama 5 hari kedepan.

​“Pengobatan tersebut dengan menggunakan sistem klinik mobile yaitu memodifikasi kendaraan truk sebagai ruang klinik di beberapa desa yang tersebar di Kota Ambon, Kab. Seram Bagian Barat, Kec. Pulau Haruku dan Kab. Maluku Tengah,” pungkasnya. Rls

Komentari

Berita Terkait

Klub Bulutangkis Taqi Patahkan Kedigjayaan Mutiara Cardinal
Turunkan Atlet Lapis Dua Sambo Sabet 11 Medali PON Beladiri
Hapkido Jabar Tampil “Perkasa” Bawa Pulang 18 Medali
PON Beladiri Kempo Boyong 3 Medali Emas ke Jabar
BK Taekwondo Tak Berbayar Libatkan Ratusan Atlet Terbaik
Kodim 0611/Garut Gelar Lomba Tahfidz Quran se-Jabar
GIGI Band Tutup Sumirat Bandung Citylight Carnival di Tegallega
HJKB 215, Puluhan Kendaraan Hias Terangi Kota Bandung

Berita Terkait

Senin, 27 Oktober 2025 - 16:08 WIB

Klub Bulutangkis Taqi Patahkan Kedigjayaan Mutiara Cardinal

Senin, 27 Oktober 2025 - 10:55 WIB

Turunkan Atlet Lapis Dua Sambo Sabet 11 Medali PON Beladiri

Senin, 27 Oktober 2025 - 10:45 WIB

Hapkido Jabar Tampil “Perkasa” Bawa Pulang 18 Medali

Senin, 27 Oktober 2025 - 10:31 WIB

PON Beladiri Kempo Boyong 3 Medali Emas ke Jabar

Senin, 27 Oktober 2025 - 10:23 WIB

BK Taekwondo Tak Berbayar Libatkan Ratusan Atlet Terbaik

Berita Terbaru

Taqi Arena Badminton Academy tampil perkasa mematahkan kedigjayaan Klub Mutiara Cardinal sekaligus tampil sebagai juara umum Kejuaraan Bulutangkis Bandung Utama Open III tahun 2025. PJ/Joel

FEATURED

Klub Bulutangkis Taqi Patahkan Kedigjayaan Mutiara Cardinal

Senin, 27 Okt 2025 - 16:08 WIB

Atlet Sambo Jabar bawa medali dari PON Beladiri Kudus. PJ/Dok

FEATURED

Turunkan Atlet Lapis Dua Sambo Sabet 11 Medali PON Beladiri

Senin, 27 Okt 2025 - 10:55 WIB

Hapkido Jabar Bawa 18 Medali emas dari Kejurnas VIII di Surabaya. PJ/Dok

FEATURED

Hapkido Jabar Tampil “Perkasa” Bawa Pulang 18 Medali

Senin, 27 Okt 2025 - 10:45 WIB

Kempo Jabar Boyong Medali emas dan perak di ajang PON Beladiri Kudus. Dok

FEATURED

PON Beladiri Kempo Boyong 3 Medali Emas ke Jabar

Senin, 27 Okt 2025 - 10:31 WIB

FEATURED

BK Taekwondo Tak Berbayar Libatkan Ratusan Atlet Terbaik

Senin, 27 Okt 2025 - 10:23 WIB