Samiya Cafe, Nyaman Bak Rumah Sendiri

- Penulis

Minggu, 4 Februari 2024 - 12:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BAGI kamu yang menginginkan kenyamanan, cobain Samiya Cafe deh. Ngopi sambil ngobrol bareng teman atau keluarga, rasanya seperti dirumah sendiri, nyaman banget.

Berlokasi di Jalan Trunojoyo No. 17 Kota Bandung, cafe yang memiliki homey yang nyaman disinggahi untuk menghabiskan waktu luang bahkan sambil meeting.

“Samiya ini memang dirancang khusus untuk beragam acara. Bisa personal, pernikahan, ulang tahun, acara keluarga, rapat sampai gathering,” kata Pemilik Samiya Cafe, Tan Tjong Boe, Minggu (04/02/2024)

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Samiya Cafe memiliki beragam masakan, mulai dari Nusantara, Chinese sampai Western. Menu andalan di Samiya Cafe yaitu iga bakar, sop buntut sampai beef steak.

“Menu andalan ada iga bakar kecap, iga bakar sambel ijo, sop buntut boreng. Termasuk steak untuk makanan western-nya,” kata Tan.

Sementara untuk minuman, tersedia berbagai pilihan ‘signature’, di antaranya Healty Blend, Red Dragon, Red Velvet Latte dan Tropical Sunset.

“Harganya mulai dari Rp 20.000 – Rp 180 ribuan. Ada paketan juga Rp200-300 ribu,” pungkas Tan.

Mau tau lebih detil? Cek Instagram @samiya_bdg. ***

Komentari

Berita Terkait

Prof Cipto Kembali Maju Pimpin PSTI Jabar
Nuryadi Beberkan Kenapa Tidak Bantu BK Muaythai
Master Suryana Minta Ajang ITN Open IX 2026 Jaga Kualitas
Peran Amplifier dalam Sistem Telekomunikasi : Analisis Penguatan, Bandwidth, dan Kualitas Sinyal
Kajian Gangguan (Noise) dalam Sistem Telekomunikasi serta Pengaruhnya terhadap Kualitas Sinyal
BOD Band : Deg-degan Saat Tampil Bareng Wali Kota Bandung
Farhan Optimis, Sektor Pariwisata Kota Bandung Mulai Bangkit
Dukung Petani Lokal, Pos Gaet Rumah Tani Indonesia

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 15:14 WIB

Prof Cipto Kembali Maju Pimpin PSTI Jabar

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:33 WIB

Nuryadi Beberkan Kenapa Tidak Bantu BK Muaythai

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:46 WIB

Master Suryana Minta Ajang ITN Open IX 2026 Jaga Kualitas

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:15 WIB

Peran Amplifier dalam Sistem Telekomunikasi : Analisis Penguatan, Bandwidth, dan Kualitas Sinyal

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:38 WIB

Kajian Gangguan (Noise) dalam Sistem Telekomunikasi serta Pengaruhnya terhadap Kualitas Sinyal

Berita Terbaru

FEATURED

Prof Cipto Kembali Maju Pimpin PSTI Jabar

Kamis, 8 Jan 2026 - 15:14 WIB

Dr. Nuryadi. MPd

FEATURED

Nuryadi Beberkan Kenapa Tidak Bantu BK Muaythai

Rabu, 7 Jan 2026 - 20:33 WIB

Master Suryana

FEATURED

Master Suryana Minta Ajang ITN Open IX 2026 Jaga Kualitas

Rabu, 7 Jan 2026 - 18:46 WIB