Risfa Wahyu Jabat Ketua DWP Disdik Jabar

- Penulis

Senin, 16 Maret 2020 - 05:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Risfa Wahyu Mijaya secara resmi menjadi Ketua Dharma Wanita Persatuan (DWP) Dinas Pendidikan (Disdik) Jawa Barat menggantikan Evi Firman Adam yang alih kelola sejak 2016 hingga 2020.

Serah Terima Jabatan (Sertijab) dan Sosialisasi Program Kerja 2020 digelar Aula Tikomdik, Jln. Dr. Radjiman No. 6, Kota Bandung, Jumat (13/03/2020).

Kadisdik Jabar Dewi Sartika menyambut baik dan mengapresiasi kegiatan ini.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya, yang paling penting dalam organisasi adalah kesatuan. Karena, setiap organisasi pasti mempunyai rencana-rencana pekerjaan.

“Tetapi, setiap pekerjaan itu bermacam-macam. Yang paling penting, Ibu-ibu dan Bapak-bapak harus bahagia. Tetap menjadi Ibu-ibu yang bisa membahagiakan keluarganya dan bisa mendorong karier suaminya,” pesan Kadisdik Jabar seperti dilansir http://disdik.jabarprov.go.id. Mal

Komentari

Berita Terkait

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival
Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik
Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh
Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung
Besok Mendukbangga Luncurkan GATI
Buka Kompetisi Farhan Contohkan Perjuangan Persib
Hanya 1 Hari Hakim Bacakan Penetapan, MT Harap Hakim Punya Nurani
UNPAS Tawarkan 12 Jalur Masuk PMB 2025

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 12:10 WIB

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival

Selasa, 22 April 2025 - 07:08 WIB

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik

Selasa, 22 April 2025 - 06:58 WIB

Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh

Selasa, 22 April 2025 - 06:46 WIB

Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung

Minggu, 20 April 2025 - 23:46 WIB

Besok Mendukbangga Luncurkan GATI

Berita Terbaru

FEATURED

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival

Selasa, 22 Apr 2025 - 12:10 WIB

FEATURED

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik

Selasa, 22 Apr 2025 - 07:08 WIB

FEATURED

Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh

Selasa, 22 Apr 2025 - 06:58 WIB

FEATURED

Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung

Selasa, 22 Apr 2025 - 06:46 WIB

DAERAH

Besok Mendukbangga Luncurkan GATI

Minggu, 20 Apr 2025 - 23:46 WIB