Lebih 1400 Pasien Ikuti Baksos Lanud Husein S

- Penulis

Minggu, 9 September 2018 - 12:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar — Lebih dari 1400 warga mengikuti bakti sosial yang digelar TNI AU Lanud Husein  Sastranegara di SD Pandu Kecamatan Cicendo Kota Bandung. Kegiatan yang digelar dalam rangka peringatan HUT TNI Ke 73 ini, sebagai bentuk kepedulian Lanud Husein kepada  masyarakat.

“TNI berasal dari rakyat dan akan kembali kepada rakyat. Jadi ini sebagai bentuk kepedulian kita terutama kepada masyarakat kurang mampu, sekaligus bentuk kemanunggalan TNI,” jelas Danlanud Husein Sastranegara Kol. Pnb Bayu Permana disela kegiatan Minggu (9/9).

Seorang warga saat mendaftar untuk mendapatkan pelayanan pengobatan gratis dari kegiatan bakti sosial Lanud Husein Sastranegara di SD Pandu Kita Bandung.
Sedikitnya 1400 masyarakat ikut ambil bagian dalam acara tersebut. PJ-Mal

Dia melanjutkan, selain khitanan massal, juga melayani penyakit umum. Termasuk mendatangkan para dokter spesialis.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita mendatangkan lebih dari 40 dokter, untuk masyarakat  yang mempunyai riwayat penyakit jantung, kandungan, THT, bibir sumbing, dan penyakit lainnya, jika memerlukan perawatan lebih lanjut dirujuk ke rumah sakit terdekat seperti RS Salamun dan Cicendo,” tambah Danlanud Husein Sastranegara seraya mengatakan masing-masing pasien juga diberikan tali asih berupa paket sembako dan uang.

Sementara salah seorang pasien bernama Marsudi (67) merasa terbantu dengan kegiatan tersebut.

“Kami sebagai masyarakat kurang mampu sangat terbantu dengan acara sosial ini, semoga kegiatan seperti ini bisa berkelanjutan, tidak hanya sekali,” kata warga yang memiliki penyakit jantung ini.

Menurutnya, sekali berobat  ke Rumah Sakit, bisa menghabiskan ratusan ribu rupiah

“Kontrol aja sudah Rp 100 ribu, belum obat kalau di total sama mencapai 700-800 ribuan,” pungkasnya. Mal

Komentari

Berita Terkait

Insiden Sukahaji Farhan Minta Jaga Kondusivitas
NPCI Kota Bandung Gelar Peparpelkot & Tuan Rumah Peparda
Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival
Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik
Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh
Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung
Besok Mendukbangga Luncurkan GATI
Buka Kompetisi Farhan Contohkan Perjuangan Persib

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 21:50 WIB

Insiden Sukahaji Farhan Minta Jaga Kondusivitas

Selasa, 22 April 2025 - 21:38 WIB

NPCI Kota Bandung Gelar Peparpelkot & Tuan Rumah Peparda

Selasa, 22 April 2025 - 12:10 WIB

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival

Selasa, 22 April 2025 - 07:08 WIB

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik

Selasa, 22 April 2025 - 06:58 WIB

Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh

Berita Terbaru

FEATURED

Insiden Sukahaji Farhan Minta Jaga Kondusivitas

Selasa, 22 Apr 2025 - 21:50 WIB

FEATURED

NPCI Kota Bandung Gelar Peparpelkot & Tuan Rumah Peparda

Selasa, 22 Apr 2025 - 21:38 WIB

FEATURED

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival

Selasa, 22 Apr 2025 - 12:10 WIB

FEATURED

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik

Selasa, 22 Apr 2025 - 07:08 WIB

FEATURED

Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh

Selasa, 22 Apr 2025 - 06:58 WIB