Gelar Rapat LKPJ, Pansus II Dalami Rekomendasi Mitra Kerja

- Penulis

Selasa, 5 April 2022 - 14:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KBB, PelitaJabar – Panitia Khusus (Pansus) II DPRD Provinsi Jawa Barat gelar rapat pembahasan Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Gubernur Tahun Anggaran 2021 bersama Pimpinan Alat Kelengkapan Dewan (AKD), Selasa 5 April 2022.

Ketua Pansus II DPRD Provinsi Jawa Barat M. Jaenudin mengungkapkan, pihaknya mendengarkan masukan-masukan dari komisi. Adapun masukan tersebut merupakan hasil rapat kerja komisi dengan para mitra kerja.

“Dari hasil rapat kerja ini Pansus II akan mendalami rekomendasi-rekomendasi yang disampaikan, kemudian temuan-temuan yang ditemukan oleh Pansus akan langsung ditinjau ke lapangan”ujar Jaenudin usai memimpin rapat kerja.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Jaenudin menyebutkan, bahwa dalam proses pelaksanaan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Gubernur dibantu oleh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) sehingga akan terdapat program yang sukses, berproses, hingga program yang tidak mencapai target.

‘Disinilah kita akan rumuskan mana yang bagus, mana yang tidak mencapai target untuk dijadikan bahan evaluasi agar ada perbaikan untuk tahun-tahun berikutnya”katanya.

Pembahasan LKPJ, Pansus II melibatkan pakar yang berasal dari perguruan tinggi di Jawa Barat. ***

Komentari

Berita Terkait

Lahirkan Atlet Hebat Farhan Dukung Uji Kompetensi Pelatih Cabor
Ribuan Pegawai BKKBN di Gembleng Kopassus
Rusak Parah, Warga Cibuyut Desa Lewo Garut Perbaiki Jalan
Senyuman Santri Yatim Saat Menerima Bantuan Baznas
BLIST Dinilai Mampu Entaskan Kemiskinan, Pengamat Perlu Dikaji
Timnas Atur Strategi di ASEAN U-23 Championship Mandiri Cup 2025
Penyalahgunaan Narkoba Mengkhawatirkan Ratusan ASN Bapenda Ikuti Deteksi Dini
Tercatat 171 Ribu Lebih Pelanggan KA Selama Libur Sekolah

Berita Terkait

Sabtu, 12 Juli 2025 - 19:24 WIB

Lahirkan Atlet Hebat Farhan Dukung Uji Kompetensi Pelatih Cabor

Sabtu, 12 Juli 2025 - 18:32 WIB

Ribuan Pegawai BKKBN di Gembleng Kopassus

Sabtu, 12 Juli 2025 - 17:54 WIB

Rusak Parah, Warga Cibuyut Desa Lewo Garut Perbaiki Jalan

Jumat, 11 Juli 2025 - 16:25 WIB

Senyuman Santri Yatim Saat Menerima Bantuan Baznas

Kamis, 10 Juli 2025 - 20:08 WIB

BLIST Dinilai Mampu Entaskan Kemiskinan, Pengamat Perlu Dikaji

Berita Terbaru

FEATURED

Ribuan Pegawai BKKBN di Gembleng Kopassus

Sabtu, 12 Jul 2025 - 18:32 WIB

DAERAH

Rusak Parah, Warga Cibuyut Desa Lewo Garut Perbaiki Jalan

Sabtu, 12 Jul 2025 - 17:54 WIB

DAERAH

Senyuman Santri Yatim Saat Menerima Bantuan Baznas

Jumat, 11 Jul 2025 - 16:25 WIB