Selam Akan Bentuk Tim Bayangan BK PON Terbaik

- Penulis

Kamis, 2 Maret 2023 - 14:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Ketua Umum Persatuan Olahraga Selam Seluruh Indonesia (POSSI) Jawa Barat Drs. Halim Utomo merencanakan menggelar kejuaraan guna mendapatkan tim terbaik yang akan diturunkan di Babak Kualifikasi (BK) PON 2023.

‘Kita harus cepat bergerak karena waktu terus berjalan. Jadi di bulan Maret atau April nanti, kami akan menggelar kejuaraan guna membentuk tim bayangan BK PON terbaik,’ katanya kepada PJ Kamis 2 Maret 2023.
Kejuaraan tersebut akan dilaksanakan di Kota Cirebon atau Kabupaten Bogor. Kedua tempat itu masih dilihat dari sisi kesiapannya.

Wakil Ketua I KONI Kabupaten Bandung Barat ini melanjutkan, hasil Kejurda nanti akan ditentukan para atlet yang masuk dalam tim bayangan BK PON.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

‘Kita akan saring para atlet di Kejurda nanti. Kita akan cari yang berkualitas. Mereka nantinya akan kita Pelatda kan sebelum menuju BK sesungguhnya yang akan berlangsung 16 hingga 17 di Jakarta Juli mendatang,’ jelas Halim.

Dia juga menyebutkan akan mempertandingkan 28 nomor baik untuk selam laut atau selam kolam.

‘Tadinya dari pihak tuan rumah Aceh hanya mempertandingkan 25 nomor. Namun saya yakin 28 nomor seperti yang dipertandingkan di PON Papua lalu,’ pungkasnya.

Dari catatannya prestasi, atlet selam Jabar terus meningkat. Di PON Papua mendapat 4 medali emas,  9 perak dan 6 perunggu. Joel

Komentari

Berita Terkait

Bareng #WaktunyahOVOliday, Nikmati Liburan Tanpa Antri
Targetkan 3,7 Juta Wisatawan Surakarta Sasar Kota Bandung
Jelang Peparda DPRD & Dispora Dukung NPCI Kota Bandung
Mulai 15 Juli, KA Argo Wilis Merapat di Stasiun Ciamis
Mekanisme Pencairan Dana Pensiunan TASPEN di Kantor Pos
Scoot Buka Rute Baru Medan Vietnam & Malaysia
Dua Pemenang Mobil BRImo FSTVL 2024 dari Bandung
Hadapi Tantangan Teknologi, SDN 035 Soka Gelar Workshop

Berita Terkait

Jumat, 4 Juli 2025 - 14:05 WIB

Bareng #WaktunyahOVOliday, Nikmati Liburan Tanpa Antri

Jumat, 4 Juli 2025 - 11:29 WIB

Targetkan 3,7 Juta Wisatawan Surakarta Sasar Kota Bandung

Kamis, 3 Juli 2025 - 20:09 WIB

Jelang Peparda DPRD & Dispora Dukung NPCI Kota Bandung

Kamis, 3 Juli 2025 - 19:50 WIB

Mulai 15 Juli, KA Argo Wilis Merapat di Stasiun Ciamis

Kamis, 3 Juli 2025 - 17:47 WIB

Mekanisme Pencairan Dana Pensiunan TASPEN di Kantor Pos

Berita Terbaru

FEATURED

Bareng #WaktunyahOVOliday, Nikmati Liburan Tanpa Antri

Jumat, 4 Jul 2025 - 14:05 WIB

FEATURED

Targetkan 3,7 Juta Wisatawan Surakarta Sasar Kota Bandung

Jumat, 4 Jul 2025 - 11:29 WIB

FEATURED

Jelang Peparda DPRD & Dispora Dukung NPCI Kota Bandung

Kamis, 3 Jul 2025 - 20:09 WIB

FEATURED

Mulai 15 Juli, KA Argo Wilis Merapat di Stasiun Ciamis

Kamis, 3 Jul 2025 - 19:50 WIB

FEATURED

Mekanisme Pencairan Dana Pensiunan TASPEN di Kantor Pos

Kamis, 3 Jul 2025 - 17:47 WIB