Dengan FMC, Nikmati Pengalaman Digital Lebih Mudah

- Penulis

Senin, 16 Oktober 2023 - 10:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabarFixed Mobile Convergence (FMC) menghadirkan pengalaman konektivitas broadband tanpa batas, baik di dalam maupun di luar rumah.

Layanan dan solusi konektivitas digital yang melebihi ekspektasi para pengguna, menjadi prioritas utama.

Sejak bergabungnya IndiHome ke Telkomsel, telah banyak dihadirkan inovasi baru yang semakin mempermudah pelanggan baik dari sisi pelayanan maupun sisi pengalaman digital.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dapat dilihat saat ini di seluruh GraPARI dapat melayani pemasangan baru layanan IndiHome, upgrade kecepatan, penambahan fitur serta solusi digital terbaik bagi para pengguna IndiHome.

Kemudahan bagi pelanggan Telkomsel & IndiHome yang akan datang ke GraPARI juga diwujudkan dengan fitur Reservasi GraPARI yang dapat diakses melalui MyTelkomsel. Informasi lebih lanjut dapat diakses di tsel.me/GraPARI.

“Seluruh pelanggan Telkomsel dan IndiHome akan selalu kami berikan kemudahan dalam menikmati pelayanan salah satunya dengan fitur Reservasi GraPARI. Ke depannya, Telkomsel akan terus relevan dalam berinovasi untuk memenuhi kebutuhan pelanggan, guna mengakselerasi pemerataan dan kesetaraan pengalaman masyarakat dalam pemanfataan layanan gaya hidup digital yang lebih inklusif,” pungkas Vice President Consumer Business Area Jabotabek Jabar Telkomsel, Filin Yulia dalam rilisnya Senin 16 Oktober 2023. ***

Komentari

Berita Terkait

Mumu Kepala Madrasah Garut : “Nggak Nyangka Menang Mobil dari SIMPATI HOKI”
Resmi Sarjana Ekonomi, Chika Jessica Bilang Ini ke Andre Taulany
Gemercik Sungai Kampoeng Ciherang, Warnai Diskusi Hukum & Media Gathering PWI
Mendadak Muncul, Farhan Nyatakan Kota Bandung Siap Jadi Tuan Rumah
Rekrutmen Lulusan Unggul Unpad, BRI Berikan Golden Ticket
Manfaatkan AI, NextDev Lahirkan Ribuan Technopreneurs Indonesia Ciptakan Solusi Canggih
Dua Tim Lolos ke Porprov Jabar Cabor Bridge
IODI Jabar : BK, Ketua Pengprov Tak Harus Andalkan KONI

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 18:45 WIB

Mumu Kepala Madrasah Garut : “Nggak Nyangka Menang Mobil dari SIMPATI HOKI”

Selasa, 25 November 2025 - 14:13 WIB

Resmi Sarjana Ekonomi, Chika Jessica Bilang Ini ke Andre Taulany

Selasa, 25 November 2025 - 12:02 WIB

Gemercik Sungai Kampoeng Ciherang, Warnai Diskusi Hukum & Media Gathering PWI

Selasa, 25 November 2025 - 00:07 WIB

Mendadak Muncul, Farhan Nyatakan Kota Bandung Siap Jadi Tuan Rumah

Senin, 24 November 2025 - 21:33 WIB

Rekrutmen Lulusan Unggul Unpad, BRI Berikan Golden Ticket

Berita Terbaru

Bank BRI melalui program BRILIANEXT memberikan Golden Ticket kepada mahasiswa Unpad berprestasi. PJ/Dok

FEATURED

Rekrutmen Lulusan Unggul Unpad, BRI Berikan Golden Ticket

Senin, 24 Nov 2025 - 21:33 WIB