Sat Narkoba Polrestabes Bandung Gelar Tes Urine Bagi Supir Bus

- Penulis

Senin, 27 Mei 2019 - 14:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar — Sat Narkoba Polrestabes Bandung menggelar tes urine bagi supir bus angkutan umum, di terminal Cicaheum, Senin (27/5). Pengecekan tes urine tersebut, diperuntukan bagi supir bus AKDP dan AKAP.

Wakasat Narkoba Polrestabes Bandung Kompol I Nyoman mengatakan kegiatan ini untuk persiapan arus mudik lebaran tahun 2019 ini.

“Supir bus ini membawa penumpang ke tempat tujuan, sehingga dipastikan harus steril dari minuman keras dan narkoba, agar bisa menjalankan kendaraan dengan baik,” jelasnya di terminal Cicaheum Kota Bandung (27/5).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam pengecekan urine kepada supir bus tersebut, sejumlah supir bus mengantri untuk melakukan tes urine di WC terminal Cicaheum. Sejumlah supir, tampak senang dengan adanya kegiatan tes urine ini.

Didin (50) supir bus ARJ jurusan Bandung Garut, mengatakan sangat merespon kegiatan tes urine ini.

“Bagus untuk kesiapan supir bus, dan sebagai antisipasi kegiatan mudik tahun 2019 ini,” ucap Didin.

Diharapkan semua supir melakukan tes urine. “Saya berharap semua supir melakukan tes urine,” pungkasnya. Rief

Komentari

Berita Terkait

Cetak Advokat Handal, DPD FERARI Jabar dan STAI Siliwangi Gelar PKPA
Penutupan AAYF 2025, Farhan Sebut Bandung Adalah Kota dengan Ragam Budaya Berkumpul dan Bersatu
Vakum 11 Tahun, Farhan Harap Pasar Seni ITB Jadi Agenda Rutin
Malaysia Hingga India Hadiri Pembukaan Asia Africa Festival 2025
Dosen Tel-U Sabet Empowered Women Awards 2025 Tingkat Asia-Pasifik
Uji Tabrak TIGGO 9 Kecepatan 50KM/Jam, Hasilnya Luar Biasa
Keren, Karya Kriya Tekstil dan Fashion Tel-U Pernah Kolab Bareng Desainer Ternama
bank bjb Perkuat Sinergi dengan Pemkab Kuningan Lewat Pinjaman Daerah

Berita Terkait

Senin, 20 Oktober 2025 - 18:36 WIB

Cetak Advokat Handal, DPD FERARI Jabar dan STAI Siliwangi Gelar PKPA

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:32 WIB

Penutupan AAYF 2025, Farhan Sebut Bandung Adalah Kota dengan Ragam Budaya Berkumpul dan Bersatu

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:21 WIB

Vakum 11 Tahun, Farhan Harap Pasar Seni ITB Jadi Agenda Rutin

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:08 WIB

Malaysia Hingga India Hadiri Pembukaan Asia Africa Festival 2025

Minggu, 19 Oktober 2025 - 15:05 WIB

Dosen Tel-U Sabet Empowered Women Awards 2025 Tingkat Asia-Pasifik

Berita Terbaru

Wali Kota Bandung saat meninjau Pasar Seni ITB. PJ/Dok

FEATURED

Vakum 11 Tahun, Farhan Harap Pasar Seni ITB Jadi Agenda Rutin

Senin, 20 Okt 2025 - 17:21 WIB