Ajak Mahasiswa Tingkatkan Kesadaran Politik Masyarakat

- Penulis

Jumat, 5 Mei 2023 - 07:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Sekretaris Komisi I DPRD Jawa Barat H. Sadar Muslihat, S.H mengajak perguruan tinggi dan mahasiswa turut meningkatkan kesadaran politik masyarakat, terutamanya untuk mencegah money politic, politik pragmatisme dan transaksional.

“Kita sangat berharap perguruan tinggi, termasuk mahasiswa terjun ke masyarakat membantu meningkatkan kesadaran politik masyarakat melalui pendidikan politik, harap Sadar Muslihat usai menjadi pembicara dalam studi atau kuliah lapangan mahasiswa Universitas Suryakancana di rooftop Gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Jabar, Kamis 4 Mei 2023.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya, mahasiswa menjadi bagian penting dalam sejarah politik bangsa ini.

Partisipasi perguruan tinggi dan mahasiswa dalam meningkatkan kesadaran politik masyarakat penting dilakukan agar Pemilihan Umum (Pemilu) di Indonesia bebas dari politik uang, pragmatis dan politik transaksional. Sehingga menghasilkan Pemilu yang adil dan bersih.

“Tanpa politik uang, pragmatisme, dan politik transaksional Pemilu ini fair and clear. Politik bersih hasil Pemilu pun baik,” pungkasnya. ***

Komentari

Berita Terkait

Jelang Peparda DPRD & Dispora Dukung NPCI Kota Bandung
Mulai 15 Juli, KA Argo Wilis Merapat di Stasiun Ciamis
Mekanisme Pencairan Dana Pensiunan TASPEN di Kantor Pos
Scoot Buka Rute Baru Medan Vietnam & Malaysia
Dua Pemenang Mobil BRImo FSTVL 2024 dari Bandung
Hadapi Tantangan Teknologi, SDN 035 Soka Gelar Workshop
Tim Vertical Rescue Bangun Dua Misi Skala Internasional
Dukung KDMP, PosIND Bangun Ekosistem Logistik

Berita Terkait

Kamis, 3 Juli 2025 - 20:09 WIB

Jelang Peparda DPRD & Dispora Dukung NPCI Kota Bandung

Kamis, 3 Juli 2025 - 19:50 WIB

Mulai 15 Juli, KA Argo Wilis Merapat di Stasiun Ciamis

Kamis, 3 Juli 2025 - 17:47 WIB

Mekanisme Pencairan Dana Pensiunan TASPEN di Kantor Pos

Kamis, 3 Juli 2025 - 17:12 WIB

Scoot Buka Rute Baru Medan Vietnam & Malaysia

Kamis, 3 Juli 2025 - 14:25 WIB

Dua Pemenang Mobil BRImo FSTVL 2024 dari Bandung

Berita Terbaru

FEATURED

Jelang Peparda DPRD & Dispora Dukung NPCI Kota Bandung

Kamis, 3 Jul 2025 - 20:09 WIB

FEATURED

Mulai 15 Juli, KA Argo Wilis Merapat di Stasiun Ciamis

Kamis, 3 Jul 2025 - 19:50 WIB

FEATURED

Mekanisme Pencairan Dana Pensiunan TASPEN di Kantor Pos

Kamis, 3 Jul 2025 - 17:47 WIB

FEATURED

Scoot Buka Rute Baru Medan Vietnam & Malaysia

Kamis, 3 Jul 2025 - 17:12 WIB

FEATURED

Dua Pemenang Mobil BRImo FSTVL 2024 dari Bandung

Kamis, 3 Jul 2025 - 14:25 WIB