Butuh Kartu Perdana, Ke “XL Store” Aja, Ga Pake Ribet

- Penulis

Selasa, 23 Januari 2024 - 06:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, PelitaJabar – Bagi kamu yang nggak mau ribet mendapatkan kartu perdana, PT XL Axiata (Tbk) menghadirkan layanan penjualan online terbaru yaitu “XL Store”.

Dengan layanan ini, di manapun dan kapanpun XL mengenakan tarif flat pengiriman reguler hanya Rp 9 ribu ke seluruh wilayah Indonesia.

Group Head Indirect Channel Management XL Axiata, Junius Khoestadi, mengatakan, terus berinovasi menghadirkan suatu layanan baru merupakan wujud komitmen kami untuk memberikan layanan terbaik bagi pelanggan dan masyarakat Indonesia.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Layanan XL Store ini adalah solusi praktis untuk masyarakat di seluruh Indonesia yang ingin membeli kartu perdana XL secara online dengan mudah dan praktis ditambah dengan ragam benefit yang bisa diperoleh khusus untuk pelanggan baru XL” paparnya dalam siaran pers Senin (22/01/2024).

Melalui layanan penjualan online XL Store, pelanggan bisa membeli kartu perdana fisik dan juga e-SIM lengkap dengan paket internet kuota besar dengan harga yang kompetitif.

Paket pembelian kartu perdana di XL Store dibandrol mulai Rp 45 ribu hingga Rp 150 ribu dengan kuota mulai 20GB hingga 470GB plus beragam bonus.

Informasi Lanjut, hubungi call center 817 / +622157959817 (tarif Rp 5.000/menit), email ke customerservice@xl.co.id, layanan chat Maya melalui fitur Live Chat dari aplikasi myXL atau website www.xl.co.id ***

Komentari

Berita Terkait

Bareng #WaktunyahOVOliday, Nikmati Liburan Tanpa Antri
Targetkan 3,7 Juta Wisatawan Surakarta Sasar Kota Bandung
Jelang Peparda DPRD & Dispora Dukung NPCI Kota Bandung
Mulai 15 Juli, KA Argo Wilis Merapat di Stasiun Ciamis
Mekanisme Pencairan Dana Pensiunan TASPEN di Kantor Pos
Scoot Buka Rute Baru Medan Vietnam & Malaysia
Dua Pemenang Mobil BRImo FSTVL 2024 dari Bandung
Hadapi Tantangan Teknologi, SDN 035 Soka Gelar Workshop

Berita Terkait

Jumat, 4 Juli 2025 - 14:05 WIB

Bareng #WaktunyahOVOliday, Nikmati Liburan Tanpa Antri

Jumat, 4 Juli 2025 - 11:29 WIB

Targetkan 3,7 Juta Wisatawan Surakarta Sasar Kota Bandung

Kamis, 3 Juli 2025 - 20:09 WIB

Jelang Peparda DPRD & Dispora Dukung NPCI Kota Bandung

Kamis, 3 Juli 2025 - 19:50 WIB

Mulai 15 Juli, KA Argo Wilis Merapat di Stasiun Ciamis

Kamis, 3 Juli 2025 - 17:47 WIB

Mekanisme Pencairan Dana Pensiunan TASPEN di Kantor Pos

Berita Terbaru

FEATURED

Bareng #WaktunyahOVOliday, Nikmati Liburan Tanpa Antri

Jumat, 4 Jul 2025 - 14:05 WIB

FEATURED

Targetkan 3,7 Juta Wisatawan Surakarta Sasar Kota Bandung

Jumat, 4 Jul 2025 - 11:29 WIB

FEATURED

Jelang Peparda DPRD & Dispora Dukung NPCI Kota Bandung

Kamis, 3 Jul 2025 - 20:09 WIB

FEATURED

Mulai 15 Juli, KA Argo Wilis Merapat di Stasiun Ciamis

Kamis, 3 Jul 2025 - 19:50 WIB

FEATURED

Mekanisme Pencairan Dana Pensiunan TASPEN di Kantor Pos

Kamis, 3 Jul 2025 - 17:47 WIB