Cimareme Banjir Parah, Dewan Komunikasi Dengan KCIC

- Penulis

Rabu, 8 Januari 2020 - 19:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KAB. BANDUNG BARAT, PelitaJabar – DPRD Provinsi Jawa Barat akan melakukan komunikasi dengan pihak-pihak terkait guna menangani penanganan bencana banjir Cimareme.

“Kepada masyarakat agar tetap waspada, hati-hati dan menjaga lingkungan agar terantisipasi tidak terjadi banjir lagi,” ujar Wakil Ketua DPRD Provinsi Jawa Barat Ineu Purwadewi Sundari beserta Komisi IV DPRD Provinsi Jawa Barat meninjau langsung lokasi pasca banjir di Desa Cimareme Kabupaten Bandung Barat, Rabu (7/01/2020).

Sementara Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Jawa Barat Imam Budi Hartono mengungkapkan, penyebab banjir di Cimareme KBB ini karena adanya pembangunan gorong-gorong yang tidak sesuai dengan struktur dan diduga tanpa izin .

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saluran air yang kurang lebar juga menyebab kan banjir, maka saluran yang ada di proyek Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) ini harus ada perbaikan saluran air secara keseluruhan” ucap Imam.

Pihaknya akan melakukan komunikasi dengan pihak KCIC terkait penanganan bencana banjir tersebut.

“Karena dengan adanya proyek KCIC ini wilayah yang tadinya bebas banjir sekarang banjir parah, dan kami akan lanjutkan komunikasi dengan KCIC,” pungkasnya. Rls

Komentari

Berita Terkait

Bantu Palestina Puluhan Milyar, KH. Noor Achmad Apresiasi BAZNAS Jabar
XLSMART Raih Pendapatan Rp 11,47 Triliun di Q3 2025
Tumpukan Sampah di TPS Ciwastra Mulai Menurun
Piala Presiden Bulutangkis 2025, Farhan Sebut Bandung Pabrik Juara
Yadi Bangga Atletnya Antar Jabar Juara Umum di Peparpenas 2025
Uwais Pictures & Allodya Music MV Hadirkan Nyanyian Timur, Maha Karya Visual
drg. H. Dicky Harun Mantap Pimpin Kembali LDII Jabar
DPRD Garut Bahas Kenaikan Hibah, Publik Minta Parpol Utamakan Kepentingan Rakyat

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 13:08 WIB

Bantu Palestina Puluhan Milyar, KH. Noor Achmad Apresiasi BAZNAS Jabar

Selasa, 18 November 2025 - 11:20 WIB

XLSMART Raih Pendapatan Rp 11,47 Triliun di Q3 2025

Selasa, 18 November 2025 - 09:49 WIB

Tumpukan Sampah di TPS Ciwastra Mulai Menurun

Selasa, 18 November 2025 - 08:36 WIB

Piala Presiden Bulutangkis 2025, Farhan Sebut Bandung Pabrik Juara

Senin, 17 November 2025 - 18:22 WIB

Yadi Bangga Atletnya Antar Jabar Juara Umum di Peparpenas 2025

Berita Terbaru

FEATURED

XLSMART Raih Pendapatan Rp 11,47 Triliun di Q3 2025

Selasa, 18 Nov 2025 - 11:20 WIB

DLH Kota Bandung menerjunkan 7 armada untuk mengangkut tumpukan sampah di TPS Ciwastra. PJ/Dok

FEATURED

Tumpukan Sampah di TPS Ciwastra Mulai Menurun

Selasa, 18 Nov 2025 - 09:49 WIB