Dorong Koperasi Menjadi Besar, Oded Sarankan Hal Ini

- Penulis

Kamis, 23 September 2021 - 20:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Wali Kota Bandung, Oded M. Danial mengungkapkan, jika koperasi ingin menjadi besar, segera lakukan pembenahan. Salah satunya transformasi menjadi keniscayaan di segala sektor, terutama ke arah digitalisasi.

‘Hampir semua sektor saat ini memanfaatkan digitalisasi dalam menjalankan organisasinya, hal ini agar lebih cepat, mudah, modern dan transparan untuk cepat berkembang,’ tegas Oded saat peringatan Hari Koperasi ke-74, yang digelar Dewan Koperasi Indonesia Daerah (Dekopinda) Kota Bandung berkolaborasi dengan Pemerintah Kota (pemkot) di Gedung Senbik, Jalan Soekarno-Hatta, Kamis (23/09/2021).

Menurut Oded, Koperasi sebagai organisasi usaha, memiliki tujuan mensejahterakan anggotanya, harus mampu bertransformasi dan menggunakan digitalisasi.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari sisi usaha, ia berharap, koperasi bisa memasuki bisnis lebih besar sehingga hasil dan manfaatnya dirasakan para anggota.

‘Diperlukan profesionalisme dari pengurus maupun anggotanya, ciptakan inovasi yang mampu mengembangkan koperasi sehingga berjalan optimal,’ ucapnya.

Ketua Dekopinda Kota Bandung, Usep Sumarno mengatakan, sampai saat ini Dekopinda terus berupaya berkontribusi yang terbaik bagi koperasi.

“Dekopinnda terus memberikan pembinaan maupun partisipasi bagi anggota,” pungkasnya.

Dalam kegiatan tersebut, dirangkaikan dengan pemberian penghargaan kepada tokoh penggerak koperasi Kota Bandung tahun 2021.***

Komentari

Berita Terkait

XL ‘Circle’ Tiap Anggota Bisa Dapat Gratis Kuota 5GB
Arif Prayitno Diminta Kembali Pimpin PORLASI Jabar
Wujudkan ‘Jabar Hattrick’ di PON Lalu KONI Apresiasi Cabor Layar
Nuryadi : KONI Harus “Ngarojong” Program Pemkot Bandung
Profesor Suo Sebut Disrupsi Terjadi 5 Tahun Mendatang
Tim Monev NPCI Kota Bandung Pantau Latihan Atlet
Puting Beliung Terjang Dua Kampung, Puluhan Rumah Rusak Parah
Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga, Jalur Samarang Macet Parah

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:56 WIB

XL ‘Circle’ Tiap Anggota Bisa Dapat Gratis Kuota 5GB

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:25 WIB

Arif Prayitno Diminta Kembali Pimpin PORLASI Jabar

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:11 WIB

Wujudkan ‘Jabar Hattrick’ di PON Lalu KONI Apresiasi Cabor Layar

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:40 WIB

Nuryadi : KONI Harus “Ngarojong” Program Pemkot Bandung

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:59 WIB

Profesor Suo Sebut Disrupsi Terjadi 5 Tahun Mendatang

Berita Terbaru

FEATURED

XL ‘Circle’ Tiap Anggota Bisa Dapat Gratis Kuota 5GB

Minggu, 16 Mar 2025 - 12:56 WIB

SALAM KOMANDO :  Aan Johana (kanan) melakukan salam Komando dengan Ketua Umum Pengprov PORLASI Jabar Arif Prayitno usai membuka Rakerda PORLASI Jabar Sabtu 15 Maret 2025. PJ/Joel

FEATURED

Arif Prayitno Diminta Kembali Pimpin PORLASI Jabar

Minggu, 16 Mar 2025 - 12:25 WIB

FEATURED

Nuryadi : KONI Harus “Ngarojong” Program Pemkot Bandung

Sabtu, 15 Mar 2025 - 13:40 WIB

FEATURED

Profesor Suo Sebut Disrupsi Terjadi 5 Tahun Mendatang

Jumat, 14 Mar 2025 - 13:59 WIB