Dukung Asian Games Len Tambah Tiga Skytrain

- Penulis

Sabtu, 11 Agustus 2018 - 09:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar –Guna mendukung perhelatan Akbar Asian Games, PT Angkasa Pura II menambah tiga rangkaian kereta atau trainset (6 gerbong) urban transport APMS (Automatic People Mover System) atau Skytrain Bandara International Soekarno Hatta, Tangerang, Banten.

“Penambahan ini diharapkan dapat membantu mobilisasi penumpang Bandara dan mendorong minat masyarakat menggunakan transportasi massal, terlebih untuk memperlancar mobilisasi penonton dan atlet Asian Games,” jelas Dirut PT Len Industri, Zakky Gamal Yasin di Bandung, dalam rilisnya Sabtu (11/8).

PT Len Industri adalah pelaksana pengadaan dan pengerjaan serta pengoperasian skytrain dalam proyek ini.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Enam gerbong kereta telah diangkut dengan 6 truk lowbed dari TPS Marunda dan diposisikan menggunakan crane ke lintasan skytrain Depo Bandara.

Sebelumnya kereta telah sampai di Terminal Petikemas Koja Tanjung Priuk pada tanggal 6 Agustus lalu. Kemudian disimpan di TPS Marunda setelah melalui proses stripping. Selanjutnya skytrain akan dicek dan diuji coba oleh tim internal Len dan Woojin Korea, kemudian pengujian diteruskan oleh Kementerian Perhubungan.

Tiga trainset yang beroperasi sekarang berkapasitas 176 penumpang tiap perjalanan. Dengan bertambahnya trainset tersebut, daya angkut penumpang diperkirakan mencapai 352 penumpang dalam sekali perjalanan. Total keseluruhan akan berjumlah 6 trainset, 4 trainset beroperasi 2 trainset standby. Mal

Komentari

Berita Terkait

Lahirkan Atlet Hebat Farhan Dukung Uji Kompetensi Pelatih Cabor
Ribuan Pegawai BKKBN di Gembleng Kopassus
Rusak Parah, Warga Cibuyut Desa Lewo Garut Perbaiki Jalan
Senyuman Santri Yatim Saat Menerima Bantuan Baznas
BLIST Dinilai Mampu Entaskan Kemiskinan, Pengamat Perlu Dikaji
Timnas Atur Strategi di ASEAN U-23 Championship Mandiri Cup 2025
Penyalahgunaan Narkoba Mengkhawatirkan Ratusan ASN Bapenda Ikuti Deteksi Dini
Tercatat 171 Ribu Lebih Pelanggan KA Selama Libur Sekolah

Berita Terkait

Sabtu, 12 Juli 2025 - 19:24 WIB

Lahirkan Atlet Hebat Farhan Dukung Uji Kompetensi Pelatih Cabor

Sabtu, 12 Juli 2025 - 18:32 WIB

Ribuan Pegawai BKKBN di Gembleng Kopassus

Sabtu, 12 Juli 2025 - 17:54 WIB

Rusak Parah, Warga Cibuyut Desa Lewo Garut Perbaiki Jalan

Jumat, 11 Juli 2025 - 16:25 WIB

Senyuman Santri Yatim Saat Menerima Bantuan Baznas

Kamis, 10 Juli 2025 - 20:08 WIB

BLIST Dinilai Mampu Entaskan Kemiskinan, Pengamat Perlu Dikaji

Berita Terbaru

FEATURED

Ribuan Pegawai BKKBN di Gembleng Kopassus

Sabtu, 12 Jul 2025 - 18:32 WIB

DAERAH

Rusak Parah, Warga Cibuyut Desa Lewo Garut Perbaiki Jalan

Sabtu, 12 Jul 2025 - 17:54 WIB

DAERAH

Senyuman Santri Yatim Saat Menerima Bantuan Baznas

Jumat, 11 Jul 2025 - 16:25 WIB