Isteri Bupati Kab Bandung Ajak IKWI Dukung Program BEDAS

- Penulis

Rabu, 26 Januari 2022 - 11:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SOREANG, PelitaJabar – IKWI Provinsi Jawa Barat melantik pengurus IKWI Kabupaten Bandung di Gedung PWI Kabupaten Bandung, Selasa 25 Januari 2022.

Dengan dilantiknya IKWI Kabupaten Bandung masa bakti 2021-2024, jumlah kepengurusan IKWI Kabupaten/Kota di Jawa Barat sudah mencapai enam kepengurusan.

Pengurus IKWI Kabupaten Bandung masa bakti 2021-2024 dengan Ketua Ema Hermawati dilantik Wakil Ketua Bidang Organisasi IKWI Jabar Farida Erlinda Siregar mewakili Ketua IKWI Jawa Barat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Istri Bupati Bandung, Hj. Emma Dety Supriatna sebagai dewan penasihat kehormatan, mengajak organisasi perempuan di Kabupaten Bandung mendukung program pemerintah Kabupaten Bandung yakni BEDAS atau  Bangkit, Edukatif, Dinamis, Agamis dan Sejahtera.

‘IKWI sebagai organisasi istri wartawan yang tergabung di PWI bisa ikut menyampaikan berita-berita yang berkaitan dengan  program BEDAS di bidang perempuan,’ ujarnya.

Ketua IKWI Jawa Barat Jiean Ajiyanpi Novalia mengatakan, kemajuan IKWI sangat bergantung dari performa seluruh anggotanya yang harus saling bantu dan memiliki spirit yang sama.

‘IKWI sebagai organisasi yang tidak bisa terpisahkan dari organisasi PWI diharapkan  semua kegiatan berkoordinasi dan sepengetahuan PWI Kabupaten Bandung,’ ucapnya.

Ketua PWI Kabupaten Bandung H. Rahmat Sudarmaji, minta agar para wartawan mengizinkan istrinya untuk bergabung dengan IKWI.

‘Namun saya juga minta agar IKWI Kabupaten Bandung mempelajari dan memahami betul Peraturan Dasar dan Peraturan Rumah Tangga atau PD PRT organisasi IKWI sehingga organisasi berjalan dengan benar,” ujarnya.

Sementara itu Ketua IKWI Kabupaten Bandung Ema Hermawati mengatakan, keberadaan IKWI di Kabupaten Bandung mendapatkan arahan dari IKWI Provinsi Jawa barat dan PWI Kabupaten Bandung.

Acara diakhiri dengan penyerahkan selempang kepada Hj.Emma Dety Supriatna dan pemotongan tumpeng.

Komentari

Berita Terkait

Takjil on The Street Farhan Sebut Bentuk Toleransi
Soal Banjir, Walikota Minta Segera Bantu Warga Terdampak
XL ‘Circle’ Tiap Anggota Bisa Dapat Gratis Kuota 5GB
Arif Prayitno Diminta Kembali Pimpin PORLASI Jabar
Wujudkan ‘Jabar Hattrick’ di PON Lalu KONI Apresiasi Cabor Layar
Nuryadi : KONI Harus “Ngarojong” Program Pemkot Bandung
Profesor Suo Sebut Disrupsi Terjadi 5 Tahun Mendatang
Tim Monev NPCI Kota Bandung Pantau Latihan Atlet

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 16:59 WIB

Takjil on The Street Farhan Sebut Bentuk Toleransi

Senin, 17 Maret 2025 - 09:01 WIB

Soal Banjir, Walikota Minta Segera Bantu Warga Terdampak

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:56 WIB

XL ‘Circle’ Tiap Anggota Bisa Dapat Gratis Kuota 5GB

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:25 WIB

Arif Prayitno Diminta Kembali Pimpin PORLASI Jabar

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:11 WIB

Wujudkan ‘Jabar Hattrick’ di PON Lalu KONI Apresiasi Cabor Layar

Berita Terbaru

FEATURED

Takjil on The Street Farhan Sebut Bentuk Toleransi

Senin, 17 Mar 2025 - 16:59 WIB

FEATURED

Soal Banjir, Walikota Minta Segera Bantu Warga Terdampak

Senin, 17 Mar 2025 - 09:01 WIB

FEATURED

XL ‘Circle’ Tiap Anggota Bisa Dapat Gratis Kuota 5GB

Minggu, 16 Mar 2025 - 12:56 WIB

SALAM KOMANDO :  Aan Johana (kanan) melakukan salam Komando dengan Ketua Umum Pengprov PORLASI Jabar Arif Prayitno usai membuka Rakerda PORLASI Jabar Sabtu 15 Maret 2025. PJ/Joel

FEATURED

Arif Prayitno Diminta Kembali Pimpin PORLASI Jabar

Minggu, 16 Mar 2025 - 12:25 WIB