Latihan Survival Tiga Hari Libatkan 123 Personel

- Penulis

Rabu, 19 Februari 2020 - 12:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUBANG, PelitaJabar – Pangkalan TNI AU (Lanud) Suryadarma menggelar Latihan Survival Dasar “SURYA SAKTI” 2020. Latihan selama tiga hari itu dibuka Komandan Lanud Suryadarma Marsekal Pertama (Marsma) TNI I Wayan Sulaba, S.Sos., M.Sc. di lapangan Dirgantara, Selasa (18/2/2020).

Pembukaan ditandai dentuman TNT, pemasangan pita tanda peserta dan pelatih Latihan Survival Dasar. Peserta latihan terdiri dari beberapa Perwira Pertama (Pama) gabungan dari Lanud Suryadarma, Skadron Udara 7.

Latihan Survival ini bertujuan melatih dan meningkatkan kemampuan fisik dan mental awak pesawat agar mampu bertahan hidup sebelum adanya pertolongan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bila pesawatnya berada di daerah musuh dan terjadi pendaratan darurat, mereka harus mampu bertahan hidup dan menghindari musuh,” jelas Danlanud Suryadarma.

Latihan melibatkan 123 personel yang bergabung sebagai Komandan Latihan, Kolat, Pendukung, Wasdal, penilai dan Pelatih dari Kompi Senapan C Batalyon 461 Paskhasau serta dari Wing Udara 8.

Peserta latihan kali ini hanya diikuti oleh perwira jajaran Lanud Suryadarma dan Skadron Udara 7 saja.

“Materi latihan diantaranya P3K, Potong Kompas dan baca peta, penggunaan GPS dan keterampilan lempar pisau, Droping Barang dengan Helli Box, Evakuasi Medis Udara ( EMU), berbipak serta survival air,” pungkas Danlanud. Rls

Komentari

Berita Terkait

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung
XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia
BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang
Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan
Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback
Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung
Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat
Ketum KONI Jabar Kukuhkan Komisi & Tim Keabsahan Porprov XV 2026

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 20:45 WIB

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Jumat, 18 April 2025 - 14:08 WIB

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Kamis, 17 April 2025 - 16:53 WIB

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 April 2025 - 11:31 WIB

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Berita Terbaru

FEATURED

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Jumat, 18 Apr 2025 - 20:45 WIB

FEATURED

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Jumat, 18 Apr 2025 - 14:08 WIB

FEATURED

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 Apr 2025 - 16:53 WIB

FEATURED

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:58 WIB

FEATURED

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:31 WIB