PT Perkebunan Nusantara VIII Serahkan Bantuan

- Penulis

Selasa, 28 April 2020 - 13:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Guna meringankan korban terdampak Covid-19, PT Perkebunan Nusantara VIII memberikan bantuan kepada Pemerintah Kota Bandung di Pendopo Kota Bandung, Senin (27/04/2020).

Bantuan berupa cairan disinfektan 1.000 liter, hand sanitizer 100 Liter, masker 1000 buah, dan teh premium, senilai total Rp40 juta.

“Saya ucapkan terimakasih untuk teman-teman dari PT PN VIII, mudah-mudahan bantuan ini bisa bermanfaat untuk masyarakat Kota Bandung, khususnya dari sisi penerapan protokol kesehatan,” jelas Walikota Bandung Oded M Danial.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pihaknya menghimbau para Pengusaha, BUMN, BUMD, dan Swasta untuk terus berkolaborasi. Sekarang tidak ada yang memprediksi wabah ini berakhir kapan. Sehingga kita harus terus bersama-sama ketika menghadapi Covid-19 ini.

“Harus dihadapi bersama-sama, tidak hanya Pemerintah saja. Dan untungnya, tingkat kesadaran masyarakat gotong royong cukup baik, terutama dengan banyaknya bantuan yang datang dari masyarakat,” ucapnya.

Sementara, Plt Direktur Utama PT Perkebunan Nusantara VIII, Ryanto Wisnuardhy mengatakan, penyerahan bantuan tersebut dalam rangka membantu menanggulangi penyebaran Covid-19 di Kota Bandung.

“Kami sebagai BUMN dan juga sebagai warga Kota Bandung ikut bertanggung jawab untuk kemaslahatan Kota Bandung dan masyarakatnya. Mudah-mudahan bantuan ini bisa bermanfaat untuk semua,” pungkasnya. Rls

Komentari

Berita Terkait

Takjil on The Street Farhan Sebut Bentuk Toleransi
Soal Banjir, Walikota Minta Segera Bantu Warga Terdampak
XL ‘Circle’ Tiap Anggota Bisa Dapat Gratis Kuota 5GB
Arif Prayitno Diminta Kembali Pimpin PORLASI Jabar
Wujudkan ‘Jabar Hattrick’ di PON Lalu KONI Apresiasi Cabor Layar
Nuryadi : KONI Harus “Ngarojong” Program Pemkot Bandung
Profesor Suo Sebut Disrupsi Terjadi 5 Tahun Mendatang
Tim Monev NPCI Kota Bandung Pantau Latihan Atlet

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 16:59 WIB

Takjil on The Street Farhan Sebut Bentuk Toleransi

Senin, 17 Maret 2025 - 09:01 WIB

Soal Banjir, Walikota Minta Segera Bantu Warga Terdampak

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:56 WIB

XL ‘Circle’ Tiap Anggota Bisa Dapat Gratis Kuota 5GB

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:25 WIB

Arif Prayitno Diminta Kembali Pimpin PORLASI Jabar

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:11 WIB

Wujudkan ‘Jabar Hattrick’ di PON Lalu KONI Apresiasi Cabor Layar

Berita Terbaru

FEATURED

Takjil on The Street Farhan Sebut Bentuk Toleransi

Senin, 17 Mar 2025 - 16:59 WIB

FEATURED

Soal Banjir, Walikota Minta Segera Bantu Warga Terdampak

Senin, 17 Mar 2025 - 09:01 WIB

FEATURED

XL ‘Circle’ Tiap Anggota Bisa Dapat Gratis Kuota 5GB

Minggu, 16 Mar 2025 - 12:56 WIB

SALAM KOMANDO :  Aan Johana (kanan) melakukan salam Komando dengan Ketua Umum Pengprov PORLASI Jabar Arif Prayitno usai membuka Rakerda PORLASI Jabar Sabtu 15 Maret 2025. PJ/Joel

FEATURED

Arif Prayitno Diminta Kembali Pimpin PORLASI Jabar

Minggu, 16 Mar 2025 - 12:25 WIB