Rudiantara : Media Massa Beralih Dari Cetak Ke Siber

- Penulis

Jumat, 8 Februari 2019 - 13:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SURABAYA, PelitaJabar — Perkembangan startup usaha dalam era digitalisasi menunjukkan masih rendahnya minat ntuk industri media massa.

“Di Indonesia, masih rendah minat startup bidang media massa,” jelas  Menkominfo Rudiantara saat Konvensi Nasional Media Massa di Sheraton Ballroom Surabaya Jumat (8/2)

Rangkaian Hari Pers Nasional Jawa Timur 2019 kali ini mengangkat tema Media Massa di Tengah Terpaan: Winner Take All Market”.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rudiantara juga mengungkapkan, seriring berkembangnya digitalisasi, medium media massa itu pun juga sudah beralih dari cetak menuju media siber.

Meski begitu, tambahnya, aspek penting dari media massa yaitu konten tidak pernah mengalami perubahan.

“Saya selalu pisahkan konten dengan medium dalam industri media massa. Terpenting adalah konten yang bergantung pada sumber daya manusia di mana kuncinya adalah profesionalisme dari jusnalis,” pungkasnya. Mal

Komentari

Berita Terkait

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival
Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik
Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh
Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung
Besok Mendukbangga Luncurkan GATI
Buka Kompetisi Farhan Contohkan Perjuangan Persib
Hanya 1 Hari Hakim Bacakan Penetapan, MT Harap Hakim Punya Nurani
UNPAS Tawarkan 12 Jalur Masuk PMB 2025

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 12:10 WIB

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival

Selasa, 22 April 2025 - 07:08 WIB

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik

Selasa, 22 April 2025 - 06:58 WIB

Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh

Selasa, 22 April 2025 - 06:46 WIB

Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung

Minggu, 20 April 2025 - 23:46 WIB

Besok Mendukbangga Luncurkan GATI

Berita Terbaru

FEATURED

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival

Selasa, 22 Apr 2025 - 12:10 WIB

FEATURED

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik

Selasa, 22 Apr 2025 - 07:08 WIB

FEATURED

Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh

Selasa, 22 Apr 2025 - 06:58 WIB

FEATURED

Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung

Selasa, 22 Apr 2025 - 06:46 WIB

DAERAH

Besok Mendukbangga Luncurkan GATI

Minggu, 20 Apr 2025 - 23:46 WIB