SMPN 42 Ikut Lomba Paskibraka Piala Gubernur Jabar

- Penulis

Minggu, 1 Maret 2020 - 20:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – SMPN 42 Mengirimkan Pasukan Pengibar Bendera (Paskibraka) piala Gubernur Jabar yang digelar LKBB dan Purna Paskibraka BPI 1 Bandung.

Pembina Paskibraka SMPN 42 Andi Hermawan, mengungkapkan, ajang tersebut sebagai pembuktian para siswa menampilkan kreativitas.

“Lomba ini sebagai ajang bagi siswa untuk unjuk kebolehan dalam hal baris-berbaris dan kreativitas mereka,” ujar Andi, disela perlombaan Jl. Burangrang, Bandung (1/03/2020)

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kehadiran dan keikutsertaan mereka pada even tersebut, juga saling bertukar informasi.

“Kegiatan ini diharapkan menjadi tolak ukur sejauhman persaingan dan kekuatan mereka mengukir prestasi yang bisa mengharumkan nama sekolahnya,” Tutur Andi.

Senada, Ketua Pelaksana Purna Paskibraka BPI Bandung Mohamad Rizal mengungkapkan, even ini merupakan yang pertama dilakukan BPI 1 kota Bandung.

“Ini piala begilir pertama Gubernur Jawa Barat. Untuk kepesertaan, 23 siswa tingkat SMA, 45 dari tingkat SMP serta 30 dari SD,” pungkasnya. Rls

Komentari

Berita Terkait

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia
BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang
Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan
Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback
Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung
Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat
Ketum KONI Jabar Kukuhkan Komisi & Tim Keabsahan Porprov XV 2026
Panglima TNI Sambut Presiden Usai Lawatan ke Timur Tengah

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 14:08 WIB

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Kamis, 17 April 2025 - 16:53 WIB

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 April 2025 - 11:31 WIB

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Kamis, 17 April 2025 - 09:31 WIB

Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung

Berita Terbaru

FEATURED

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Jumat, 18 Apr 2025 - 14:08 WIB

FEATURED

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 Apr 2025 - 16:53 WIB

FEATURED

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:58 WIB

FEATURED

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:31 WIB

FEATURED

Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung

Kamis, 17 Apr 2025 - 09:31 WIB