Warga Cikawao Lengkong Kebagian Paket Sembako

- Penulis

Rabu, 12 Agustus 2020 - 22:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Masyarakat terdampak Covid-19 di RW 05 Kel. Cikawao Kecamatan Lengkong Kota Bandung, mendapat bantuan 75 paket sembako dari Managemen Pikiran Rakyat.

Bantuan diberikan kepada warga di pos RW 05 Jalan Lengkong Tengah, Rabu (12/8/2020) sore.

Pemimpin Redaksi Pikiran Rakyat Noe Firman mengatakan, bantuan tersebut diberikan kepada warga kota Bandung yang ekonominya terpuruk akibat pandemi Covid-19.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ini adalah wujud kepedulian kami dalam membantu warga yang terdampak Covid-19. Mudah-mudahan bermanfaat,” kata Noe singkat.

Sementara itu, Ketua RW 05 Kel. Cikawao Kec.Lengkong Kota Bandung, Otih Sumiati mengapresiasi kegiatan sosial itu.

“Karena ada warga kami yang memang belum sama sekali menerima bantuan, baik dari pusat, Gubernur maupun Wali Kota Bandung. Sehingga bantuan ini sangat berarti bagi warga,” ucapnya.

Pihaknya meminta Pemkot Bandung dan Pemprov Jabar memebenahi pendataan penerima bansos, agar terdata, merata dan tepat sasaran. ***

Komentari

Berita Terkait

Cetak Advokat Handal, DPD FERARI Jabar dan STAI Siliwangi Gelar PKPA
Penutupan AAYF 2025, Farhan Sebut Bandung Adalah Kota dengan Ragam Budaya Berkumpul dan Bersatu
Vakum 11 Tahun, Farhan Harap Pasar Seni ITB Jadi Agenda Rutin
Malaysia Hingga India Hadiri Pembukaan Asia Africa Festival 2025
Uji Tabrak TIGGO 9 Kecepatan 50KM/Jam, Hasilnya Luar Biasa
Keren, Karya Kriya Tekstil dan Fashion Tel-U Pernah Kolab Bareng Desainer Ternama
bank bjb Perkuat Sinergi dengan Pemkab Kuningan Lewat Pinjaman Daerah
Dadi Ahmad Roswandi Nakhodai IKASMANTIKA 2025–2030

Berita Terkait

Senin, 20 Oktober 2025 - 18:36 WIB

Cetak Advokat Handal, DPD FERARI Jabar dan STAI Siliwangi Gelar PKPA

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:32 WIB

Penutupan AAYF 2025, Farhan Sebut Bandung Adalah Kota dengan Ragam Budaya Berkumpul dan Bersatu

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:21 WIB

Vakum 11 Tahun, Farhan Harap Pasar Seni ITB Jadi Agenda Rutin

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:08 WIB

Malaysia Hingga India Hadiri Pembukaan Asia Africa Festival 2025

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 20:11 WIB

Keren, Karya Kriya Tekstil dan Fashion Tel-U Pernah Kolab Bareng Desainer Ternama

Berita Terbaru

Wali Kota Bandung saat meninjau Pasar Seni ITB. PJ/Dok

FEATURED

Vakum 11 Tahun, Farhan Harap Pasar Seni ITB Jadi Agenda Rutin

Senin, 20 Okt 2025 - 17:21 WIB