Garuda Terbang Dari Husein S, Cek Rutenya Disini

- Penulis

Sabtu, 22 Agustus 2020 - 18:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Setelah Lion Air & Citilink, kini Maskapai Penerbangan nasional Garuda Indonesia membuka sejumlah rute dari Bandara Husein Sastranegara Bandung.

Diantaranya Bandung-Kualanamu dan Bandung-Denpasar yang akan beroperasi 3x per Minggu.

Sales dan Service Manager Branch Office Bandung, Tessa Adelina kepada PJ.com mengungkapkan, hal ini dilakukan guna mendukung upaya pergerakan ekonomi dan geliat pariwisata Bandung di masa Adaptasi New Normal.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami berharap, demand masyarakat atas layanan penerbangan akan terus meningkat dengan berbagai dukungan dan sinergitas stakeholder, tentunya dengan layanan penerbangan yang aman dan nyaman bagi pengguna jasa” Papar Tessa Sabtu (22/08/2020).

Berbagai optimalisasi layanan penerbangan tersebut, dijalankan dengan penerapan protokol kesehatan secara maksimal, khususnya melalui prosedur physical distancing selama penerbangan.

“Garuda Indonesia berharap, dapat memberikan kontribusi positif untuk menggerakkan roda perekonomian Indonesia khususnya Bandung melalui dukungan aksesibilitas Bandung sebagai salah satu destinasi wisata unggulan di Indonesia,” pungkasnya. Mal

*foto : antara

Komentari

Berita Terkait

Lahirkan Atlet Hebat Farhan Dukung Uji Kompetensi Pelatih Cabor
Ribuan Pegawai BKKBN di Gembleng Kopassus
Rusak Parah, Warga Cibuyut Desa Lewo Garut Perbaiki Jalan
Senyuman Santri Yatim Saat Menerima Bantuan Baznas
BLIST Dinilai Mampu Entaskan Kemiskinan, Pengamat Perlu Dikaji
Timnas Atur Strategi di ASEAN U-23 Championship Mandiri Cup 2025
Penyalahgunaan Narkoba Mengkhawatirkan Ratusan ASN Bapenda Ikuti Deteksi Dini
Tercatat 171 Ribu Lebih Pelanggan KA Selama Libur Sekolah

Berita Terkait

Sabtu, 12 Juli 2025 - 19:24 WIB

Lahirkan Atlet Hebat Farhan Dukung Uji Kompetensi Pelatih Cabor

Sabtu, 12 Juli 2025 - 18:32 WIB

Ribuan Pegawai BKKBN di Gembleng Kopassus

Sabtu, 12 Juli 2025 - 17:54 WIB

Rusak Parah, Warga Cibuyut Desa Lewo Garut Perbaiki Jalan

Jumat, 11 Juli 2025 - 16:25 WIB

Senyuman Santri Yatim Saat Menerima Bantuan Baznas

Kamis, 10 Juli 2025 - 20:08 WIB

BLIST Dinilai Mampu Entaskan Kemiskinan, Pengamat Perlu Dikaji

Berita Terbaru

FEATURED

Ribuan Pegawai BKKBN di Gembleng Kopassus

Sabtu, 12 Jul 2025 - 18:32 WIB

DAERAH

Rusak Parah, Warga Cibuyut Desa Lewo Garut Perbaiki Jalan

Sabtu, 12 Jul 2025 - 17:54 WIB

DAERAH

Senyuman Santri Yatim Saat Menerima Bantuan Baznas

Jumat, 11 Jul 2025 - 16:25 WIB