Sejahterakan Petani, Komisi II Minta Perbanyak Tanaman Lokal

- Penulis

Kamis, 25 Februari 2021 - 13:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Guna meningkatkan kesejahteraan para petani, Komis II DPRD Jabar mendorong, grand design pertanian berbasis tanaman lokal.

Anggota Komisi II DPRD Provinsi Jawa Barat Lina Ruslinawati mencontohkan, saat ini para petani kopi di Desa Sukadana Kecamatan Campaka Kabupaten Cianjur membutuhkan tanaman penyangga untuk melindungi tanaman kopi mereka. Salah satunya pohon picung, tanaman endemik Cianjur.

“Petani membutuhkan pohon tegakkan untuk melindungi kopinya, sementara di Cianjur ini ada tanaman endemik yakni pohon picung yang ternyata memiliki banyak fungsi dan bernilai ekonomis”, ujar Lina Kamis (25/02/2021).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya, pohon picung setelah diteliti memiliki banyak manfaat. Selain mencegah erosi serta melindungi tanaman kopi, buahnya bisa dimanfaatkan sebagai bahan pengawet makanan.

“Jadi selain dari tanaman inti kopi, pendapatan petani juga terbantu dari tanaman pelindungnya yakni pucung”, jelas Lina.

Kedepan, Lina berharap berbagai tanaman endemik di Jawa Barat bisa digali dan diperbanyak agar menjadi produk unggulan sehingga meningkatkan kesejahteraan petani. Rls

Komentari

Berita Terkait

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung
XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia
BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang
Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan
Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback
Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung
Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat
Ketum KONI Jabar Kukuhkan Komisi & Tim Keabsahan Porprov XV 2026

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 20:45 WIB

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Jumat, 18 April 2025 - 14:08 WIB

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Kamis, 17 April 2025 - 16:53 WIB

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 April 2025 - 11:31 WIB

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Berita Terbaru

FEATURED

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Jumat, 18 Apr 2025 - 20:45 WIB

FEATURED

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Jumat, 18 Apr 2025 - 14:08 WIB

FEATURED

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 Apr 2025 - 16:53 WIB

FEATURED

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:58 WIB

FEATURED

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:31 WIB