Komisi V Tinjau PTM dan Vaksinasi di SMKN 2 Cimahi

- Penulis

Sabtu, 4 September 2021 - 07:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

CIMAHI, PelitaJabar – Aggota Komisi V DPRD Provinsi Jawa Barat, Dessy Susilawati dan Rudi Harsa Tanaya melakukan pemantauan pelaksanaan vaksinasi dan persiapan pembelajaran tatap muka (PTM) di SMKN 2 Cimahi.

“Alhamdulillah hari ini komisi V bisa berkunjung ke SMKN 2 Kota Cimahi dimana kami melaksanakan pemantauan pelaksanaan vaksinasi dan rencana pembelajaran tatap muka'” kata Dessy di Kota Cimahi, Jumat, (3/9/21).

Dirinya melihat, setengah dari jumlah siswa di SMKN 2 Kota Cimahi ini sudah melakukan vaksinasi secara mandiri.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Alhamdulillah, hari ini vaksinasi dilaksanakan kepada 650 siswa SMK yang belum vaksinasi sama sekali dengan sebagian siswa yang sudah vaksinasi mandiri. Karena total siswa SMKN 2 ini 1700 siswa, nah yang 600 hari ini belum di vaksin sama sekali,” ucap Dessy.

Dirinya melihat kesiapan sekolah untuk melaksanakan tatap muka terbatas sesuai anjuran pemerintah, karena Kota Cimahi sudah masuk PPKM Level 3 jadi bisa PTM terbatas.

“Untuk SMKN 2 alhamdulillah sudah siap dan protokol kesehatan yang dianjurkan oleh satgas cimahi sudah memenuhi syarat PTM terbatas,” pungkasnya. ***

Komentari

Berita Terkait

Sambangi PWI, Erwin Sebut Pribadi Pemaaf Bawa Kebahagiaan
Warga Sukahaji Dapat Uang Kerohiman
Berikut 6 Poin Hasil Rakor PWI Jabar
Erwin Sebut Halal bihalal Penyempurnaan Ibadah Ramadhan
Capai Quick Wins BKKBN Jabar Bangun Kolaborasi
Warga Sekitar SDN Guruminda Minta Komisi IV Turun Tangan
ASEAN-India Artist Jadi Ajang Kerjasama Kreatif Industri Film
Panen Raya Toni Serahkan Satu Ton Benih Padi Unggul

Berita Terkait

Senin, 14 April 2025 - 17:45 WIB

Sambangi PWI, Erwin Sebut Pribadi Pemaaf Bawa Kebahagiaan

Senin, 14 April 2025 - 12:19 WIB

Warga Sukahaji Dapat Uang Kerohiman

Minggu, 13 April 2025 - 17:46 WIB

Berikut 6 Poin Hasil Rakor PWI Jabar

Minggu, 13 April 2025 - 12:20 WIB

Erwin Sebut Halal bihalal Penyempurnaan Ibadah Ramadhan

Sabtu, 12 April 2025 - 14:53 WIB

Capai Quick Wins BKKBN Jabar Bangun Kolaborasi

Berita Terbaru

FEATURED

Sambangi PWI, Erwin Sebut Pribadi Pemaaf Bawa Kebahagiaan

Senin, 14 Apr 2025 - 17:45 WIB

FEATURED

Warga Sukahaji Dapat Uang Kerohiman

Senin, 14 Apr 2025 - 12:19 WIB

FEATURED

Berikut 6 Poin Hasil Rakor PWI Jabar

Minggu, 13 Apr 2025 - 17:46 WIB

FEATURED

Erwin Sebut Halal bihalal Penyempurnaan Ibadah Ramadhan

Minggu, 13 Apr 2025 - 12:20 WIB

FEATURED

Capai Quick Wins BKKBN Jabar Bangun Kolaborasi

Sabtu, 12 Apr 2025 - 14:53 WIB