Banyak BOX dan Meteran PJU Hilang, Dewan Lakukan Sidak

- Penulis

Jumat, 25 Februari 2022 - 14:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KAB BANDUNG, PelitaJabar – Banyaknya Box dan meteran Penerangan Jalan Umum (PJU) yang hilang, membuat Komisi IV DPRD Jabar langsung melakukan sidak (tinjau langsung) ke lapangan.

Anggota Komisi IV DPRD Provinsi Jawa Barat Achdar Sudrajat mengatakan, pihaknya ingin melihat langsung apa yang terjadi di lapangan, karena ada laporan dari Dinas Perhubungan Provinsi Jawa Barat.

‘Kunjungan komisi IV kali ini didasari oleh laporan dari pihak dinas perhubungan, banyaknya box dan meteran yang hilang dikabupaten kota yang yelah dipasang oleh pihak Dishub Provinsi Jawa Barat,’ kata Achdar di Ruas Jalan Pangalengan Cukul, Kabupaten Bandung, Jumat, 25 Pebruari 2022.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Karena itu, untuk tindak lanjut, nanti setiap usulan dari dinas terkait terkait pengadaan PJU harus ada kerjasama antara pemerintah provinsi dan Kabupaten Kota untuk penganggaran dan keamanannya agar tidak ada lagi kehilangan.

‘Jadi nanti hasil dari tinjauan lapangan kali ini, kedepannya bila ada usulan terkait dengan PJU harus ada komitmen dan pertanggungjawaban, pihak provinsi yang menganggarkan, maka pihak Kabupaten/ Kota penanggungjawab jawab keamanannya, jangan sampai apa yang sudah diadakan lalu hilang tapi tidak ada yang mau bertanggung jawab,’ pungkasnya. ***

Komentari

Berita Terkait

Farhan Tutup SO SEA Football Competition 2025
Peduli Palestina, IIYL Kirim Ratusan Filter Air Nazava
Jika Diamanahi, drg. H Dicky Siap Pimpin LDII Jabar
Rumah Jadi Aman Berkat IndiHome FTTR & SMART Indoor Camera
Tim Sepakbola Special Olympics Indonesia Berpeluang Juara
Pansus 13 Nilai Revisi Perda Perlu Alasan Jelas Secara Akademik
Dinilai Tak Komprehensif, Pansus 12 Cabut Perda Nomor 24 Tahun 2012 Tentang PKS
Wihaji Support Balita Jantung Bocor & Rumah Tak Layak Huni

Berita Terkait

Sabtu, 15 November 2025 - 13:47 WIB

Farhan Tutup SO SEA Football Competition 2025

Jumat, 14 November 2025 - 21:47 WIB

Peduli Palestina, IIYL Kirim Ratusan Filter Air Nazava

Jumat, 14 November 2025 - 18:55 WIB

Jika Diamanahi, drg. H Dicky Siap Pimpin LDII Jabar

Jumat, 14 November 2025 - 16:07 WIB

Rumah Jadi Aman Berkat IndiHome FTTR & SMART Indoor Camera

Kamis, 13 November 2025 - 20:34 WIB

Tim Sepakbola Special Olympics Indonesia Berpeluang Juara

Berita Terbaru

Walikota Bandung M. Farhan menutup SO SEA Football Competition 2025. PJ/Joel

FEATURED

Farhan Tutup SO SEA Football Competition 2025

Sabtu, 15 Nov 2025 - 13:47 WIB

Ilman Murgan (Regional Business Development Director Nazava), Muammar MH Milhim (Wakil Duta Besar Palestina), Muhammad Zuhaili (Executive Chairman IIYL), dan Ujang Koswara (Owner Nazava) berfoto bersama usai penyerahan filter air Nazava di Kedubes Palestina, Jakarta. PJ/Dok

FEATURED

Peduli Palestina, IIYL Kirim Ratusan Filter Air Nazava

Jumat, 14 Nov 2025 - 21:47 WIB

FEATURED

Jika Diamanahi, drg. H Dicky Siap Pimpin LDII Jabar

Jumat, 14 Nov 2025 - 18:55 WIB

Setelah Jabodetabek, IndiHome FTTR dan IndiHome SMART Indoor Camera hadir di Kota Bandung. PJ/Dok

FEATURED

Rumah Jadi Aman Berkat IndiHome FTTR & SMART Indoor Camera

Jumat, 14 Nov 2025 - 16:07 WIB

Tim sepalakbola putra Special Olympics (SO)  Indonesia berhasil menghentikan perlawanan SO Vietnam 5-2 dalam pertandingan  lanjutan Southeast Asia Football Competition 2025, di Stadion Sidolig, Bandung Kamis 13 November  2025. PJ/Joel

FEATURED

Tim Sepakbola Special Olympics Indonesia Berpeluang Juara

Kamis, 13 Nov 2025 - 20:34 WIB