Akses Jalan ‘Take Off’ Gantole dikuatirkan Berlumpur Jika Hujan

- Penulis

Minggu, 30 Oktober 2022 - 17:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TASIKMALAYA, PelitaJabar – Kabupaten Tasikmalaya. hanya mempertandingkan dua cabang olahraga di arena Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) XIV tahun 2022, yakni Gantole dan Aero Modelling.

Dari kedua cabor itu, menurut Ketua Umum KONI Kabupaten Tasikmalaya Saeful Hidayat, untuk persiapan tempat pelaksanaan (venue) Aero Modelling, relatif sudah siap dipergunakan.

‘Untuk Gantole masih menyisakan akses jalan, yang perlu penanganan khusus. Sekitar 1,5 kilometer akses menuju tempat ‘take off’ masih jalan tanah. Jadi ketika hujan, medan menjadi berat dilalui. Sedangkan untuk fasilitas umum, mushola, ruang ganti dan air sudah ada,’ ungkap Saiful Sabtu 29 Oktober 2022.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menjelang pelaksanaan Pekan Olah Raga Provinsi (Porprov) Jawa Barat 2022, yang akan dibuka 9 November 2022 mendatang di Kaabupaten Tasikmalayan, berbagai persiapan terus dilakukan Komite Olah Raga Nasional Indonesia (KONI).

‘Tempatnya memang sudah ada di Lanud Wiriadinata, udah siap, kalaupun ada yang perlu dilengkapi bukan hal yang krusial,’ kata Saeful lagi.

Untuk solusi akses menuju venue Gantole tersebut, pihaknya menyiapkan kendaraan 4 x 4 untuk mengangkut peserta.

‘Yang pasti kami terus berdoa, agar cuacanya cerah. Nanti kita juga meminta bantuan Pemda untuk membantu dengan kendaraan 4 x 4. Kami juga mengimbau peserta menggunakan kendaraan 4×4,’ pungkasnya.

Selaku tuan rumah Kabupaten Tasikmalaya, pihaknya juga mempersiapkan para atlet berlaga di Porprov 2022, dimana terdapat 27 kontingen yang akan berlaga di Porprov nanti, terdiri dari 374 atlet dan official. Joel

Komentari

Berita Terkait

Insiden Sukahaji Farhan Minta Jaga Kondusivitas
NPCI Kota Bandung Gelar Peparpelkot & Tuan Rumah Peparda
Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival
Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik
Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh
Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung
Besok Mendukbangga Luncurkan GATI
Buka Kompetisi Farhan Contohkan Perjuangan Persib

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 21:50 WIB

Insiden Sukahaji Farhan Minta Jaga Kondusivitas

Selasa, 22 April 2025 - 21:38 WIB

NPCI Kota Bandung Gelar Peparpelkot & Tuan Rumah Peparda

Selasa, 22 April 2025 - 12:10 WIB

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival

Selasa, 22 April 2025 - 07:08 WIB

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik

Selasa, 22 April 2025 - 06:58 WIB

Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh

Berita Terbaru

FEATURED

Insiden Sukahaji Farhan Minta Jaga Kondusivitas

Selasa, 22 Apr 2025 - 21:50 WIB

FEATURED

NPCI Kota Bandung Gelar Peparpelkot & Tuan Rumah Peparda

Selasa, 22 Apr 2025 - 21:38 WIB

FEATURED

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival

Selasa, 22 Apr 2025 - 12:10 WIB

FEATURED

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik

Selasa, 22 Apr 2025 - 07:08 WIB

FEATURED

Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh

Selasa, 22 Apr 2025 - 06:58 WIB