Pesen Kadisdik Jabar, Pupuk Jiwa Nasionalisme dengan Berantas Hoax

- Penulis

Selasa, 6 Desember 2022 - 16:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOGOR, PelitaJabar – Sebagai pemimpin masa depan bangsa, para siswa harus memupuk jiwa nasionalisme, salah satunya dengan memberantas hoaks.

‘Karena, sebaik-baiknya orang adalah yang memberi manfaat bagi orang lain,’ pesan Kepala Dinas Pendidikan (Kadisdik) Jawa Barat (Jabar), Dedi Supandi di kegiatan Forum Pelajar Jabar Juara di Pendulum Nusantara Hall, Kabupaten Bogor, Jumat pekan lalu.

Kadisdik pun membagikan hadiah berupa laptop, sepeda, handphone, dan bingkisan lainnya kepada para siswa serta menyanyikan lagu “Hymne Guru” di Hari Guru bersama ribuan siswa yang hadir.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Salah seorang peserta, Youmi Aziza mengaku mendapat banyak pelajaran berharga dari kegiatan ini. Selain menambah teman dan jejaring, dirinya mendapatkan ilmu dan pendidikan karakter untuk bekal di masa depan.

‘Di sini dibentuk karakter agar kita percaya diri. Pembelajaran materi di acara ini juga membantu kita untuk menyongsong masa depan yang kita impikan,’ pungkas siswa SMAN 1 Babakan Madang tersebut. ***

Komentari

Berita Terkait

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI
Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung
Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA
Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP
Daop 2 Bandung Batalkan Keberangkatan ke Semarang & Jakarta
TPA Sarimukti Over Kapasitas, Farhan Ajak Masyarakat Bijak Kelola Sampah
Komisi III Bahas Sejumlah Agenda dengan DSDABM Kota Bandung
Faktor Penurunan Kualitas Sinyal Wifi Berdasarkan Jarak dan Penghalang

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:37 WIB

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:12 WIB

Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung

Senin, 19 Januari 2026 - 10:43 WIB

Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA

Senin, 19 Januari 2026 - 10:10 WIB

Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Minggu, 18 Januari 2026 - 20:21 WIB

Daop 2 Bandung Batalkan Keberangkatan ke Semarang & Jakarta

Berita Terbaru

Ir. Andrian Tejakusuma saat menjadi pembicara kegiatan KONI Kota Tasikmalaya. PJ/Joel

FEATURED

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:37 WIB

Prof.Sucipto (baju batik) saat Musprov PSTI Jabar. PJ/Joel

FEATURED

Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:12 WIB

YBM BRILiaN meluncurkan Mustahik Income Generating Program (MIGP) di dua lokasi, Kota Banjar dan Kabupaten Ciamis. PJ/Dok

EKONOMI

Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Senin, 19 Jan 2026 - 10:10 WIB

PT KAI Daop 2 Bandung membatalkan perjalanan ke Daop 1 Jakarta dan Daop 4 Semarang akibat genangan air. PJ/Dok

FEATURED

Daop 2 Bandung Batalkan Keberangkatan ke Semarang & Jakarta

Minggu, 18 Jan 2026 - 20:21 WIB