Tak Ada Istilah ‘100 Hari Kerja’ Farhan Erwin – Fokus Infrastruktur dan Sampah

- Penulis

Jumat, 21 Februari 2025 - 08:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Wali Kota Bandung, Muhammad Farhan dan Wakil Wali Kota Erwin menegaskan, tidak ingin terjebak dalam konsep “100 hari kerja”. Malah berkomitmen untuk bekerja secara total selama lima tahun ke depan dengan fokus pada program prioritas utama.

“Kami tidak menggunakan istilah ‘100 hari kerja’, karena yang lebih penting adalah bekerja selama lima tahun ke depan dengan program prioritas utama,” beber Farhan usai serah terima jabatan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bandung di Balai Kota, Kamis 20 Februari 2025.

Beberapa program utama yang menjadi fokus Farhan-Erwin adalah penanganan sampah, Infrastruktur jalan dan pengendalian inflasi menjelang Ramadan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Terkait kemacetan kami akan implementasikan program Bus Rapid Transit (BRT). Program ini akan membuka akses jalan khusus untuk BRT, dengan rencana pembangunan 34 titik halte yang tersebar dari Bandung Barat, Tengah, hingga Timur,” bebernya.

Sedangkan soal sampah, beberapa fokus utama diantaranya pemusnahan sampah di titik kumpul dan TPS-TPS.

“Sampah itu datangnya dari kita. Dan kami sudah berdiskusi dengan Ketua Karang Taruna Kota Bandung terkait hal ini,” jelasnya.

Sementara Wakil Wali Kota Bandung, Erwin berharap, kepemimpinan Farhan-Erwin dapat membawa manfaat bagi masyarakat Kota Bandung.

“Kami berdua ingin menjadi pemimpin yang memberikan manfaat bagi masyarakat Kota Bandung. Doakan kami menjadi pemimpin yang baik bagi warga Kota Bandung,” pungkasnya. ***

Komentari

Berita Terkait

UNPAS Tawarkan 12 Jalur Masuk PMB 2025
Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung
XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia
BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang
Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan
Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback
Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung
Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 12:23 WIB

UNPAS Tawarkan 12 Jalur Masuk PMB 2025

Jumat, 18 April 2025 - 20:45 WIB

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Jumat, 18 April 2025 - 14:08 WIB

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Kamis, 17 April 2025 - 16:53 WIB

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Berita Terbaru

FEATURED

UNPAS Tawarkan 12 Jalur Masuk PMB 2025

Sabtu, 19 Apr 2025 - 12:23 WIB

FEATURED

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Jumat, 18 Apr 2025 - 20:45 WIB

FEATURED

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Jumat, 18 Apr 2025 - 14:08 WIB

FEATURED

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 Apr 2025 - 16:53 WIB

FEATURED

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:58 WIB