Ribuan Atlet Bulutangkis Ikuti Sirnas “Wondr by BNI”

- Penulis

Minggu, 5 Oktober 2025 - 13:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Ketua Panitia Pelaksana Gianto Hartono, SE,

Wakil Ketua Panitia Pelaksana Gianto Hartono, SE,

BANDUNG, PelitaJabar – Sebanyak 1111 atlet dipastikan mengikuti Sirkuit Nasional (Sirnas) Bulutangkis “Wondr by BNI” Tahun 2025 Jawa Barat, -mulai 6 – 11 Oktober 2025.

Wakil Ketua Panitia Pelaksana Gianto Hartono, SE, dari sejumlah atlet bulutangkis yang ikut itu berasal dari 215 klub bulutangkis di Indonesia.

“Animo peserta luar biasa. Sirnas merupakan ajang untuk mencoba kemampuan dari hasil pembinaan yang dilakukan para atlet,” kata Gianto menjawab PJ Minggu 5 Oktober 2025.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua Harian Pengprov Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PBSI) Jawa Barat menyebutka , Sirnas akan berlangsung di tiga GOR. Masing-masing GOR KONI Jalan Jakarta, GOR Padjajaran dan GOR Tri Lomba Juang.

“Sama seperti Sirnas sebelumnya, pertandingan akan mengambil tempat di tiga GOR tersebut. Namun partai final kemungkinan berlangsung semua di GOR KONI Jalan Jakarta, sekaligus penutupan,” jelas Gianto.

Kategori yang dipertandingkan adalah remaja, taruna dan dewasa.

“Semua kategori masing-masing 5 nomor. Yaktu tunggal remaja putra dan putri serta nomor campuran, ganda remaja putra dan putri serta campuran. Taruna juga tunggal putra dan putri, ganda taruna putra dan putri serta nomor campuran. Berikut tunggal dewasa putra dan putri, ganda dewasa putra dan putri serta nomor campuran. Total ada 15 nomor,” pungkas Giantio.

Technical Meeting dilanjut pembekalan para wasit dMinggu 5 Oktober di lantai III Gedung KONI Jawa Barat. Joel

Komentari

Berita Terkait

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI
Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung
Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA
Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP
Daop 2 Bandung Batalkan Keberangkatan ke Semarang & Jakarta
TPA Sarimukti Over Kapasitas, Farhan Ajak Masyarakat Bijak Kelola Sampah
Komisi III Bahas Sejumlah Agenda dengan DSDABM Kota Bandung
Faktor Penurunan Kualitas Sinyal Wifi Berdasarkan Jarak dan Penghalang

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:37 WIB

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:12 WIB

Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung

Senin, 19 Januari 2026 - 10:43 WIB

Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA

Senin, 19 Januari 2026 - 10:10 WIB

Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Minggu, 18 Januari 2026 - 20:21 WIB

Daop 2 Bandung Batalkan Keberangkatan ke Semarang & Jakarta

Berita Terbaru

Ir. Andrian Tejakusuma saat menjadi pembicara kegiatan KONI Kota Tasikmalaya. PJ/Joel

FEATURED

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:37 WIB

Prof.Sucipto (baju batik) saat Musprov PSTI Jabar. PJ/Joel

FEATURED

Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:12 WIB

YBM BRILiaN meluncurkan Mustahik Income Generating Program (MIGP) di dua lokasi, Kota Banjar dan Kabupaten Ciamis. PJ/Dok

EKONOMI

Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Senin, 19 Jan 2026 - 10:10 WIB

PT KAI Daop 2 Bandung membatalkan perjalanan ke Daop 1 Jakarta dan Daop 4 Semarang akibat genangan air. PJ/Dok

FEATURED

Daop 2 Bandung Batalkan Keberangkatan ke Semarang & Jakarta

Minggu, 18 Jan 2026 - 20:21 WIB