Peduli Citarum, PDIP Jabar Tanam Pohon Di 10 Kota

- Penulis

Jumat, 13 Desember 2019 - 20:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG,- PelitaJabar – Kerusakan Daerah Aliran Sungai (DAS) Citarum sebagai permasalahan lingkungan harus segera diselesaikan. Hal ini tak hanya tanggung jawab pemerintah saja, namun semua anak bangsa termasuk partai politik.

“Permasalahan ini juga menjadi bagian dari tugas dan fungsi partai bersama pemerintah. Karena selama ini belum terlihat sinergitas pemerintah dengan masyarakat, sehingga harus menjadi gerakan bersama masyarakat dalam mewujudkan Citarum Harum,” jelas Sekretaris DPD PDI Perjuangan Jawa Barat, Ketut Sustiawan usai menggelar Focus Group Discussion (FGD) di Hotel Asrilia Bandung, Jumat (13/12).

Karena itu, sebagai partai pelopor, PDI Perjuangan harus hadir ditengah tengah masyarakat, sebagai obor, bintang penerang dan memberi solusi terhadap persoalan masyarakat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Salah satu keputusan workshop tiga pilar partai yang diikuti unsur struktural partai, legislatif dan eksekutif yang berasal dari kader pdi perjuangan se-Jawa Barat adalah menjadikan isu lingkungan, utamanya.

“untuk memulai niat tersebut, DPD PDI Perjuangan Jawa Barat menggelar FGD dengan tema “Hutan sebagai Simbol Peradaban” seluruh stakeholder hadir terkait persoalan DAS Citarum,” tambahnya.

Sebagai langkah awal, pihaknya akan melakukan penanaman pohon serentak di 10 Kota. Pihaknya memberikan nama Leuweung Pajajaran, bibit pohonnya akan ditanam di Ciwidey.

“Kota yang terlintasi DAS Citarum diantaranya Bandung, Cimahi, Kab Bandung, Kabupaten Bandung Barat, Sumedang, Purwakarta, Cianjur, Bekasi, Bogor dan Karawang. Kegiatan ini sekaligus akan mengawali rangkaian peringatan HUT ke-47 PDI Perjuangan, 10 Januari 2020, sekaligus memperingati Hari Menanam Internasional,” pungkasnya.

Sementara, budayawan Acil Bimbo mengapresiasi langkah partai moncong putih tersebut.

“Ini suatu langkah yang luar biasa, jika pendekatan budaya dan lingkungannya bener, tentunya akan berdampak besar terhadap partai dan masyarakat,” ucap Acil singkat.

PDI Perjuangan Jawa Barat juga menggagas terwujudnya hutan tanaman endemik khas Jawa Barat di kawasan Bandung Selatan. Mal

Komentari

Berita Terkait

DPRD Garut Bahas Kenaikan Hibah, Publik Minta Parpol Utamakan Kepentingan Rakyat
Farhan Tutup SO SEA Football Competition 2025
Peduli Palestina, IIYL Kirim Ratusan Filter Air Nazava
Jika Diamanahi, drg. H Dicky Siap Pimpin LDII Jabar
Rumah Jadi Aman Berkat IndiHome FTTR & SMART Indoor Camera
Tim Sepakbola Special Olympics Indonesia Berpeluang Juara
Pansus 13 Nilai Revisi Perda Perlu Alasan Jelas Secara Akademik
Dinilai Tak Komprehensif, Pansus 12 Cabut Perda Nomor 24 Tahun 2012 Tentang PKS

Berita Terkait

Minggu, 16 November 2025 - 15:13 WIB

DPRD Garut Bahas Kenaikan Hibah, Publik Minta Parpol Utamakan Kepentingan Rakyat

Sabtu, 15 November 2025 - 13:47 WIB

Farhan Tutup SO SEA Football Competition 2025

Jumat, 14 November 2025 - 21:47 WIB

Peduli Palestina, IIYL Kirim Ratusan Filter Air Nazava

Jumat, 14 November 2025 - 18:55 WIB

Jika Diamanahi, drg. H Dicky Siap Pimpin LDII Jabar

Jumat, 14 November 2025 - 16:07 WIB

Rumah Jadi Aman Berkat IndiHome FTTR & SMART Indoor Camera

Berita Terbaru

Walikota Bandung M. Farhan menutup SO SEA Football Competition 2025. PJ/Joel

FEATURED

Farhan Tutup SO SEA Football Competition 2025

Sabtu, 15 Nov 2025 - 13:47 WIB

Ilman Murgan (Regional Business Development Director Nazava), Muammar MH Milhim (Wakil Duta Besar Palestina), Muhammad Zuhaili (Executive Chairman IIYL), dan Ujang Koswara (Owner Nazava) berfoto bersama usai penyerahan filter air Nazava di Kedubes Palestina, Jakarta. PJ/Dok

FEATURED

Peduli Palestina, IIYL Kirim Ratusan Filter Air Nazava

Jumat, 14 Nov 2025 - 21:47 WIB

FEATURED

Jika Diamanahi, drg. H Dicky Siap Pimpin LDII Jabar

Jumat, 14 Nov 2025 - 18:55 WIB

Setelah Jabodetabek, IndiHome FTTR dan IndiHome SMART Indoor Camera hadir di Kota Bandung. PJ/Dok

FEATURED

Rumah Jadi Aman Berkat IndiHome FTTR & SMART Indoor Camera

Jumat, 14 Nov 2025 - 16:07 WIB