Anggaran Pendidikan Capai 6,9 Triliun, RKB Diharapkan Tuntas 2020

- Penulis

Kamis, 21 Februari 2019 - 15:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar — Pemprov. Jabar, dalam tahapan Musrenbang Tahun 2020 menetapkan program pendidikan sebagai program prioritas. Dengan dijadikannya program pendidikan sebagai program prioritas , diharapkan tahun 2020, persoalan penyelesaian Ruang Kelas Baru ( RKB) dapat dituntaskan.

“Dengan alokasi anggaran pada APBD Provinsi Jabar tahun 2019 yang mencapai Rp. 33 triliun, alokasi untuk pendidikan sebesar 20 persen, maka anggaran fungai pendidikan bisa mencapai Rp. 6,9 triliun,” jelas anggota DPRD Jabar Dapil Kota Bandung dan Kota Cimahi, Yunandar Eka Prawira, dalam keterangannya kepada wartawan, Kamis (21/2).

Dikatakan, dengan besaran biaya seperti itu, dinilai cukup untuk menyelesaikan Ruang Kelas Baru (RKB). Idealnya untuk RKB anggaran yang dibutuhkan mencalai Rp.900 miliar.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jika RKB sudah tuntas, persoalan perbaikan kualitas pendidikan juga harus segera direalisasikan,” pungkasnya. Mal

Komentari

Berita Terkait

SWASTAMITA 2025 Usung RITES DISRUPTED: Fragments of the Past
Dongkrak Sektor UMKM, Radea Buka Pelatihan Barista
Rizal Khairul Minta Dinkes & Disduk Terintegrasi Terkait 2400 Jamaah Haji Kota Bandung
Tingkatkan Minat Baca, Centratama Group Hadirkan Perpustakaan Digital di SMPN 35 Bandung
Ribuan Mahasiswa Ikuti PPKMB 2025, Sudan & Jepang Lirik USB YPKP
Perkuat Strategi AI, Tel-U Siap Jadi Kampus National Excellence
Andri Sebut Monitoring Siskamling Siaga Bencana Perkuat Ketahanan Kewilayahan
Ilmuwan Tel-U Raih Top 2 Persen Scientist Worldwide

Berita Terkait

Jumat, 17 Oktober 2025 - 14:17 WIB

SWASTAMITA 2025 Usung RITES DISRUPTED: Fragments of the Past

Kamis, 16 Oktober 2025 - 13:19 WIB

Dongkrak Sektor UMKM, Radea Buka Pelatihan Barista

Kamis, 16 Oktober 2025 - 13:09 WIB

Rizal Khairul Minta Dinkes & Disduk Terintegrasi Terkait 2400 Jamaah Haji Kota Bandung

Selasa, 14 Oktober 2025 - 17:45 WIB

Tingkatkan Minat Baca, Centratama Group Hadirkan Perpustakaan Digital di SMPN 35 Bandung

Minggu, 12 Oktober 2025 - 19:47 WIB

Ribuan Mahasiswa Ikuti PPKMB 2025, Sudan & Jepang Lirik USB YPKP

Berita Terbaru

Uji ekstrem dua unit TIGGO 9 saling bertabrakan pada kecepatan 50 km/jam dengan sudut tumpang tindih 15°. PJ/ISTMW

FEATURED

Uji Tabrak TIGGO 9 Kecepatan 50KM/Jam, Hasilnya Luar Biasa

Minggu, 19 Okt 2025 - 14:45 WIB

Dadi Ahmad Roswandi, resmi terpilih sebagai Ketua IKASMANTIKA masa bakti 2025–2030. PJ/Dok

DAERAH

Dadi Ahmad Roswandi Nakhodai IKASMANTIKA 2025–2030

Sabtu, 18 Okt 2025 - 12:59 WIB