Buka Saat Puasa, Resto dan Karaoke ini Disegel

- Penulis

Minggu, 2 Juni 2019 - 12:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar — Petugas gabungan dari Satpol PP Kota Bandung beserta jajaran Satres Narkoba Polrestabes Bandung, melakukan penggerebekan di sebuah resto dan karaoke, yang beroperasi pada bulan puasa.

Resto tersebut, berada di kawasan jalan Braga kota Bandung.

Kasat Narkoba Polrestabes Bandung AKBP Irfan Nurmansyah mengatakan, tempat hiburan resto juga tempat karaoke, nekat beroperasi di bulan ramadan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita amankan tempat karaoke ini, bersama Satpol PP Kota Bandung,” paparnya di Mapolrestabes Bandung, Minggu (2/6).

Resto La Braga tersebut yang berada tak jauh dari Kantor Pemkot Bandung, didapati petugas masih beroperasi. Pemilik mensiasti resto miliknya, dengan gerbang tertutup dari luar.

Saat digrebek anggota masuk ke lokasi, didapati resto tersebut tengah banyak pengunjung.

“Bahkan di tempat karaoke yang berada di lantai dua, dari empat ruangan karaoke, tiga diantaranya beroperasi, ” jelasnya.

Petugas pun mendapati dalam ruangan karaoke, terdapat para pemandu lagu yang tengah menemani tamunya.

“Kami juga menemukan pengunjung, kedapatan konsumsi minum-minuman keras,”paparnya.

Para pengunjung dilakukan pemeriksaan oleh petugas, karena terindikasi mengkonsumsi narkoba. Rief

Komentari

Berita Terkait

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival
Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik
Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh
Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung
Besok Mendukbangga Luncurkan GATI
Buka Kompetisi Farhan Contohkan Perjuangan Persib
Hanya 1 Hari Hakim Bacakan Penetapan, MT Harap Hakim Punya Nurani
UNPAS Tawarkan 12 Jalur Masuk PMB 2025

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 12:10 WIB

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival

Selasa, 22 April 2025 - 07:08 WIB

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik

Selasa, 22 April 2025 - 06:58 WIB

Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh

Selasa, 22 April 2025 - 06:46 WIB

Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung

Minggu, 20 April 2025 - 23:46 WIB

Besok Mendukbangga Luncurkan GATI

Berita Terbaru

FEATURED

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival

Selasa, 22 Apr 2025 - 12:10 WIB

FEATURED

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik

Selasa, 22 Apr 2025 - 07:08 WIB

FEATURED

Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh

Selasa, 22 Apr 2025 - 06:58 WIB

FEATURED

Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung

Selasa, 22 Apr 2025 - 06:46 WIB

DAERAH

Besok Mendukbangga Luncurkan GATI

Minggu, 20 Apr 2025 - 23:46 WIB