Densus 88 Kembali Amankan Terduga Teroris di Kabupaten Bandung

- Penulis

Kamis, 4 April 2019 - 14:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar — Tim Detasemen Anti Teror (Densus 88) kembali melakukan penangkapan terhadap terduga teroris di wilayah kabupaten Bandung, Rabu sore kemarin.

Kabid Humas Polda Jawa Barat, Kombes Pol Trunoyudo Wisnu Andiko, membenarkan, adanya seorang terduga teroris di wilayah Kabupaten Bandung.

“Kita amankan seseorang yang diduga merupakan jaringan teroris. Penangkapan dilakukan Desa Pasirmulya, Kecamatan Banjaran, Kabupaten Bandung Rabu kemarin,”jelasnya, Kamis (4/4).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Penangkapannya sendiri, dilakukan menjelang sore hari kemarin, Rabu 3 April. Dari informasi yang di himpun, terduga teroris berinisial TK. Namun belum diketahui siapa TK ini.

“Belum juga diketahui, asal jaringan terduga TK yang kemarin diamankan Densus,” jelasnya.

Sebelumnya juga, Densus juga amankan seorang pria berinisial WP di salah satu rumah kontrakan di Desa Bojongmalaka, Kecamatan Baleendah, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.

Dirinya diamankan, karena termasukan jaringan JAD yang diduga akan melakukan aksi teroris. Rief

Komentari

Berita Terkait

Besok Mendukbangga Luncurkan GATI
Buka Kompetisi Farhan Contohkan Perjuangan Persib
Hanya 1 Hari Hakim Bacakan Penetapan, MT Harap Hakim Punya Nurani
UNPAS Tawarkan 12 Jalur Masuk PMB 2025
Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung
XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia
BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang
Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 23:46 WIB

Besok Mendukbangga Luncurkan GATI

Sabtu, 19 April 2025 - 17:50 WIB

Buka Kompetisi Farhan Contohkan Perjuangan Persib

Sabtu, 19 April 2025 - 17:17 WIB

Hanya 1 Hari Hakim Bacakan Penetapan, MT Harap Hakim Punya Nurani

Sabtu, 19 April 2025 - 12:23 WIB

UNPAS Tawarkan 12 Jalur Masuk PMB 2025

Jumat, 18 April 2025 - 20:45 WIB

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Berita Terbaru

DAERAH

Besok Mendukbangga Luncurkan GATI

Minggu, 20 Apr 2025 - 23:46 WIB

FEATURED

Buka Kompetisi Farhan Contohkan Perjuangan Persib

Sabtu, 19 Apr 2025 - 17:50 WIB

FEATURED

UNPAS Tawarkan 12 Jalur Masuk PMB 2025

Sabtu, 19 Apr 2025 - 12:23 WIB

FEATURED

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Jumat, 18 Apr 2025 - 20:45 WIB