FIAT Menurut KBBI

- Penulis

Minggu, 30 Agustus 2020 - 20:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tentunya kita semua pasti pernah mendengar kata fiat. Ingatan kita tentu salah satunya merk mobil FIAT buatan Italia. Namun, kata fiat yang akan kita bahas pada Kata Hari ini (Kahani) memiliki makna berbeda.

Fiat dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) adalah fiat/fi·at/ n persetujuan penuh dan resmi.

memfiat/mem·fi·at/ v memberikan persetujuan (dengan membubuhkan paraf atau tanda tangan tanda setuju): ia tidak mau ~ naskah itu karena masih ada kesalahan. 

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Contoh: Setelah mendapat fiat dari yang berwenang, naskah itu segera dapat dicetak.

Nah, perbendaharaan kata kita hari ini bertambah, ya. Kata unik tak lazim ini mungkin bisa kita coba terapkan dalam keseharian. Jangan malu menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar karena bahasa merupakan identitas bangsa.

Pepatah bijak mengatakan bahwa bahasa adalah cermin bangsa. Bangsa yang kuat adalah bangsa yang dapat menjaga kelestarian bahasanya.***

Komentari

Berita Terkait

Ghia, Penyanyi Remaja Segudang Prestasi, Ini Keinginan yang Masih Tertunda
Dorong UMKM Perempuan, IKWI Jabar Gelar “Sharing Session”
Karena Sampah, Neni Siti Zakiyah Sabet Juara 1 ASN Inspiratif 2025
SDN 013 Pasirkaliki & SDN 104 Langensari Jadi Sasaran “BRI Peduli”
Peran Mas BERTO, Bantu Anak yang Kehilangan Sosok Ayah
Fahmi Iss Wahyudi Minta Kasus Korupsi Tak Ganggu Layanan Publik
Lapak Makan Dhuafa Bandung Bantu 1000 Porsi Makanan di Aceh Tamiang Setiap Hari
Karyawan XLSMART Salurkan Beras dan Sarana Air Bersih

Berita Terkait

Sabtu, 20 Desember 2025 - 14:29 WIB

Ghia, Penyanyi Remaja Segudang Prestasi, Ini Keinginan yang Masih Tertunda

Kamis, 18 Desember 2025 - 21:13 WIB

Dorong UMKM Perempuan, IKWI Jabar Gelar “Sharing Session”

Rabu, 17 Desember 2025 - 22:32 WIB

Karena Sampah, Neni Siti Zakiyah Sabet Juara 1 ASN Inspiratif 2025

Senin, 15 Desember 2025 - 14:37 WIB

SDN 013 Pasirkaliki & SDN 104 Langensari Jadi Sasaran “BRI Peduli”

Jumat, 12 Desember 2025 - 13:55 WIB

Peran Mas BERTO, Bantu Anak yang Kehilangan Sosok Ayah

Berita Terbaru

TEKNOLOGI

BMKG Percayakan Len Terkait Cuaca saat Nataru 2026

Selasa, 6 Jan 2026 - 21:27 WIB

Tampak para penumpang KA saat moment Nataru 2026. PT KAI Daop 2 Bandung mencatat kesuksesan pelaksanaan angkutan NATARU 2026 dengan Zero Accident atau tanpa kecelakaan kereta api. PJ/Dok

FEATURED

Daop 2 Sukses Gelar Angkutan NATARU Zero Accident

Senin, 5 Jan 2026 - 14:37 WIB

Para pengurus dan anggota Koperasi Karya Pena Balarea berpose bersama dengan Dada Rosada dan Ketua Dekopin Kota Bandung usai RAT Tahun buku 2025. PJ/Dok

EKONOMI

Harapan Dada Rosada untuk Koperasi Pena Karya Balarea

Minggu, 4 Jan 2026 - 20:59 WIB