Gali Informasi, Banmus DPRD Jabar Kunjungi Banhub

- Penulis

Rabu, 8 Maret 2023 - 08:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, PelitaJabar – Guna mendapatkan data dan informasi terkait mekanisme usul pemberhentian Kepala dan Wakil Kepala Daerah, Badan Musyawarah (Banmus) DPRD Provinsi Jawa Barat mengunjungi Badan Penghubung (Banhub) Provinsi Jawa Barat, di Jakarta Rabu 8 Maret 2023.

Anggota Banmus DPRD Jabar Irfan Suryanagara, mengungkapkan Banmus DPRD Jabar mendapatkan banyak masukan dan informasi khususnya terkait mekanisme usul pemberhentian Kepala Daerah/Wakil Kepala Daerah dari sejumlah sumber, salah satunya dari Banhub Provinsi Jawa Barat.

‘Alhamdulillah kami mendapatkan banyak data dan informasi dari Banhub Provinsi Jawa Barat, terkait mekanisme usul pemberhentian Kepala Daerah Wakil Kepala Daerah’, jelas Irfan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya, Banhub Pemprov Jabar merupakan salah satu Organisasi Petangkat Daerah (OPD) yang memiliki peran sangat strategis dalam melakukan komunikasi dan koordinasi dengan Pemerintah Pusat.

;Kami juga melihat di Banhub Jabar ini merupakan OPD yang sangat strategis dalam melakukan komunikasi dan koordinasi dengan Pemerintah Pusat sehingga. Kami perlu banyak data dan informasi untuk mekanisme usul pemberhentian Kepala Daerah/Wakil Kepala Daerah,’ pungkasnya. ***

Komentari

Berita Terkait

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang
Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan
Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback
Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung
Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat
Ketum KONI Jabar Kukuhkan Komisi & Tim Keabsahan Porprov XV 2026
Panglima TNI Sambut Presiden Usai Lawatan ke Timur Tengah
Pelanggar Buang Sampah Terpantau CCTV

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 16:53 WIB

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 April 2025 - 11:31 WIB

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Kamis, 17 April 2025 - 09:31 WIB

Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung

Rabu, 16 April 2025 - 17:39 WIB

Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat

Berita Terbaru

FEATURED

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 Apr 2025 - 16:53 WIB

FEATURED

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:58 WIB

FEATURED

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:31 WIB

FEATURED

Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung

Kamis, 17 Apr 2025 - 09:31 WIB

FEATURED

Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat

Rabu, 16 Apr 2025 - 17:39 WIB