Gangguan Jiwa Meningkat, Komisi V Kunjungi Dinsos Jabar

- Penulis

Kamis, 4 Februari 2021 - 17:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Tterkait kesiapaan dan ketersediaan bufferstock atau stock pengaman untuk bencana alam di Jawa Barat, Komisi V DPRD Provinsi Jawa Barat menggelar Rapat Kerja dengan Dinas Sosial Jawa Barat didampingi wakil ketua DPRD Jabar Achmad Ru’yat, Kamis (04/02/2021).

Dalam raker tersebut, juga dibahas persiapan pembangunan gedung utk ODGJ ( Orang Dengan Gangguan Jiwa ) yang semakin meningkat di Jabar seiring dengan adanya pandemi covid 19.

Anggota komisi V DPRD Jabar Siti Muntamah mengatakan, Pemprov Jabar akan membangun gedung utk ODGJ di Jabar yang sesuai dengan kebutuhan Jawa Barat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Namun, pihaknya memberi beberapa catatan terkait lahan yang dikhawatirkan tidak akan mencukupi.

“Untuk itu, dibutuhkan anggaran yang tepat untuk bisa mengakomodir semua kebutuhan yang diperlukan,” ucap Siti.

Pihaknya juga berharap, dengan dibangunnya gedung atau panti khusus untuk ODGJ ini, bisa lebih representatif, terlebih dengan adanya pandemi ini, angka ODGJ semakin meningkat.

“Selain karena kehilangan pekerjaan, faktor lain juga karena kehilangan keluarga dan masalah ekonomi,” pungkasnya. Mal

Komentari

Berita Terkait

Dianggap Bukan Aset, Pemprov Jabar Hentikan Dukungan Finanasial Masjid Raya Bandung
Tagih Honor, Plt Ketua Muaythai “Adukan Kemana Saja Saya Tak Gentar”
Daop 2 Sukses Gelar Angkutan NATARU Zero Accident
Harapan Dada Rosada untuk Koperasi Pena Karya Balarea
Member Yogya & Alfamart Diskon 20 Persen di Panghegar Waterboom
DPMPTSP Kota Bandung Optimis Target Investasi 2026 Rp 11 Triliun Lebih Tercapai
Tahun Baru di Bandung Sisakan Sampah 95 Meter Kubik
Dinilai Terbuka Kelola ZIS, BAZNAS Sabet Predikat Informatif

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:34 WIB

Dianggap Bukan Aset, Pemprov Jabar Hentikan Dukungan Finanasial Masjid Raya Bandung

Senin, 5 Januari 2026 - 17:14 WIB

Tagih Honor, Plt Ketua Muaythai “Adukan Kemana Saja Saya Tak Gentar”

Senin, 5 Januari 2026 - 14:37 WIB

Daop 2 Sukses Gelar Angkutan NATARU Zero Accident

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:59 WIB

Harapan Dada Rosada untuk Koperasi Pena Karya Balarea

Sabtu, 3 Januari 2026 - 22:03 WIB

DPMPTSP Kota Bandung Optimis Target Investasi 2026 Rp 11 Triliun Lebih Tercapai

Berita Terbaru

TEKNOLOGI

BMKG Percayakan Len Terkait Cuaca saat Nataru 2026

Selasa, 6 Jan 2026 - 21:27 WIB

Tampak para penumpang KA saat moment Nataru 2026. PT KAI Daop 2 Bandung mencatat kesuksesan pelaksanaan angkutan NATARU 2026 dengan Zero Accident atau tanpa kecelakaan kereta api. PJ/Dok

FEATURED

Daop 2 Sukses Gelar Angkutan NATARU Zero Accident

Senin, 5 Jan 2026 - 14:37 WIB

Para pengurus dan anggota Koperasi Karya Pena Balarea berpose bersama dengan Dada Rosada dan Ketua Dekopin Kota Bandung usai RAT Tahun buku 2025. PJ/Dok

EKONOMI

Harapan Dada Rosada untuk Koperasi Pena Karya Balarea

Minggu, 4 Jan 2026 - 20:59 WIB