Hasil Tangkapan Narkoba Selama Empat Bulan, Dimusnahkan Di Gedung Sate

- Penulis

Senin, 15 Juli 2019 - 14:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar — Dalam rangka memperingati hari anti narkoba internasional, Badan Narkotika Nasional Provinsi Jabar musnahkan ratusan kilogram ganja dan narkotika jenis sabu.

Pemusnahannya sendiri dilakukan di halaman Kantor Pemerintah Provinsi Jabar Gedung Sate, pada Senin (15/7).

“Total barang bukti yang dimusnahkan yakni untuk ganja 240 kilogram ganja dan narkotika jenis sabu-sabu seberat 3,5 kilogram,” ujar Kepala BNNP Jabar Brigjen Pol Sufyan Syarif, usai pemusnahan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sufyan menuturkan, barang bukti yang dimusnahkan didapatnya dari hasil pengungkapan empat kasus peredaran narkotika di Jabar.

Pengungkapan itu dilakukan sejak periode bulan April 2019 hingga Juli 2019. Empat tersangka sudah di jadikan tersangka.

“Modus para pelaku ini berulang, mereka selalu menunggu petugas lengah,” katanya.

Sufya mengatakan, dengan pengungkap ini, merupakan keberhasilan bersama yang dicapai BNNP Jabar dan Polda Jabar dalam upaya P4GN di wilayah Jawa Barat khusunya dalam rangka memperingati HANI 2019, dan dengan menggagalkan peredaran gelap narkotika.

“Dihitung dari bukti, kita berhasil selamatkan sebanyak 1.461.000 orang warga Jawa Barat dari bahaya penyalahgunaan dan peredaran gelap narkotika,” ucapnya.

Barang bukti yang dimusnahkan, ada juga yang berasal dari jaringan narkoba internasional.

“Ada dari Afrika, itu sindikat jaringan narkoba jenis sabu, kita musnahkan juga sekarang. Dan pelaku berhasil kita amankan juga,” pungkasnya. Rief

Komentari

Berita Terkait

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung
XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia
BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang
Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan
Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback
Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung
Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat
Ketum KONI Jabar Kukuhkan Komisi & Tim Keabsahan Porprov XV 2026

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 20:45 WIB

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Jumat, 18 April 2025 - 14:08 WIB

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Kamis, 17 April 2025 - 16:53 WIB

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 April 2025 - 11:31 WIB

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Berita Terbaru

FEATURED

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Jumat, 18 Apr 2025 - 20:45 WIB

FEATURED

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Jumat, 18 Apr 2025 - 14:08 WIB

FEATURED

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 Apr 2025 - 16:53 WIB

FEATURED

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:58 WIB

FEATURED

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:31 WIB