Hingga Selasa, Bansos Tersalurkan Ke 41.457 KPM

- Penulis

Rabu, 28 Juli 2021 - 09:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Penyaluran bantuan sosial untuk warga Kota Bandung terdampak Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat sudah mencapai 99 persen.

Dari target 41.853 Keluarga Penerima Manfaat (KPM), hingga Selasa, 27 Juli 2021 sudah tersalurkan kepada 41.457 KPM dan tersisa 396 KPM.

Penyaluran bantuan sosial berupa uang tunai sebesar Rp500.000 ini kepada warga di 151 Kelurahan yang ada di Kota Bandung. Bantuan ini bersumber dari APBD Kota Bandung.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Wali Kota Bandung, Oded M. Danial menyampaikan rasa syukur penyaluran dapat berjalan dengan baik.

“Alhamdulillah penyaluran bantuan sosial untuk KPM di Kota Bandung sudah 99 persen,” ucap Oded, Selasa (27/07/2021).

Oded terus memantau penyaluran bansos ini.

“Mang Oded berharap, bansos yang sudah diterima oleh warga ini dapat dimanfaatkan sebaik-baiknya,” imbuhnya.

Di samping Bansos PPKM, Oded menambahkan, ada program pemberian paket makanan melalui Bandung Berbagi.

Pada gerakan, Pemkot Bandung bekerja sama dengan Bandung Economic Empowerment Center (BEEC).

BEEC bekerja sama dengan para pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) untuk menyediakan 10.000 paket makanan yang dibagikan kepada warga Bandung terdampak PPKM Darurat. ***

Komentari

Berita Terkait

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI
Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung
Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA
Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP
Daop 2 Bandung Batalkan Keberangkatan ke Semarang & Jakarta
TPA Sarimukti Over Kapasitas, Farhan Ajak Masyarakat Bijak Kelola Sampah
Komisi III Bahas Sejumlah Agenda dengan DSDABM Kota Bandung
Faktor Penurunan Kualitas Sinyal Wifi Berdasarkan Jarak dan Penghalang

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:37 WIB

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:12 WIB

Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung

Senin, 19 Januari 2026 - 10:43 WIB

Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA

Senin, 19 Januari 2026 - 10:10 WIB

Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Minggu, 18 Januari 2026 - 20:21 WIB

Daop 2 Bandung Batalkan Keberangkatan ke Semarang & Jakarta

Berita Terbaru

Ir. Andrian Tejakusuma saat menjadi pembicara kegiatan KONI Kota Tasikmalaya. PJ/Joel

FEATURED

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:37 WIB

Prof.Sucipto (baju batik) saat Musprov PSTI Jabar. PJ/Joel

FEATURED

Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:12 WIB

YBM BRILiaN meluncurkan Mustahik Income Generating Program (MIGP) di dua lokasi, Kota Banjar dan Kabupaten Ciamis. PJ/Dok

EKONOMI

Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Senin, 19 Jan 2026 - 10:10 WIB

PT KAI Daop 2 Bandung membatalkan perjalanan ke Daop 1 Jakarta dan Daop 4 Semarang akibat genangan air. PJ/Dok

FEATURED

Daop 2 Bandung Batalkan Keberangkatan ke Semarang & Jakarta

Minggu, 18 Jan 2026 - 20:21 WIB