Komisi II Minta Pemprov Jabar Tindaklanjuti Masalah THL di PERHIPTANI -IAEA

- Penulis

Kamis, 15 September 2022 - 18:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Komisi II DPRD Provinsi Jawa Barat menerima audiensi, dari Perhimpunan Penyuluh Pertanian Indonesia (Indonesia Agricultural Extentionist Association) PERHIPTANI -IAEA Provinsi Jawa Barat Kamis 15 September 2022.

Sekretaris Komisi II DPRD Provinsi Jawa Barat Yunandar Eka Perwira mengatakan, para Tenaga Harian Lepas (THL) yang bergerak di sektor pertanian tersebut, mengingingkan kelayakan terhadap jaminan kesejahteraan.

‘Para THL menuntut kesejahteraan baik honor maupun tunjangan yang layak di sektor pertanian. Namun proses yang terjadi di Pemprov Jawa Barat itu tidak mudah, birokrasinya sangat rumit, yang mengakibatkan kesulitan ketika harus pencairan anggaran bagi THL di sektor pertanian’ jelas Yunandar.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya, para THL di sektor pertanian memiliki peranan penting karena mereka turut berkontribusi terhadap pembangunan sektor pertanian.

‘Sangat penting sekali, karena merekalah, kita bisa membangun sektor pertanian dan juga menghasilkan produk-produk yang berkualitas bagi masyarakat Jawa Barat,’ tambahnya.

Karena itu, pihaknya akan segera menindaklanjuti aspirasi PERHIPTANI-IAEA oleh Pemdaprov Jabar agar permasalahan tidak terulang kembali.

‘Kedepannya, semua aspirasi yang masuk bisa ditindaklanjuti oleh Pemprov Jabar dan masalah seperti ini tidak akan terulang kembali,’ pungkasnya. ***

Komentari

Berita Terkait

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang
Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan
Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback
Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung
Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat
Ketum KONI Jabar Kukuhkan Komisi & Tim Keabsahan Porprov XV 2026
Panglima TNI Sambut Presiden Usai Lawatan ke Timur Tengah
Pelanggar Buang Sampah Terpantau CCTV

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 16:53 WIB

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 April 2025 - 11:31 WIB

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Kamis, 17 April 2025 - 09:31 WIB

Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung

Rabu, 16 April 2025 - 17:39 WIB

Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat

Berita Terbaru

FEATURED

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 Apr 2025 - 16:53 WIB

FEATURED

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:58 WIB

FEATURED

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:31 WIB

FEATURED

Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung

Kamis, 17 Apr 2025 - 09:31 WIB

FEATURED

Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat

Rabu, 16 Apr 2025 - 17:39 WIB