Master Dedi : ITN Open VIII Harus Junjung Tinggi Sportifitas, Itu Harga Mati

- Penulis

Rabu, 12 Februari 2025 - 15:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Ketua Umum Pengurus Cabang (Pengcab) Taekwondo Indonesia (TI) Kota Bandung Master Dedi Heryadi, S.Si.T menegaskan setiap unit harus menjunjung tinggi sportifitas dan itu adalah harga mati.

“Saya berharap dan mungkin “harga mati” untuk semua unit yang menyelenggarakan event agar berjalan lancar dan tertib dan asas kekeluargaan sebagai keluarga besar Taekwondo,” kata Master Dedi kepada PJ Rabu 12 Februari 2025.

Termasuk event yang akan dilaksanakan Unit ITN dengan nama ITN Open VIII pada 22 – 23 Februari 2025 ini.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Semua yang saya sampaikan itu berlaku untuk unit-unit Kota Bandung, termasuk unit ITN. Dengan harapan tentunya bisa meraih prestasi dan menyumbangkan atlet-atlet untuk Tim Pelatcab Kota Bandung nanti,” ingatnya.

Terkait ITN Open yang sudah menjadi kalender tetap, sangat mendukung.

“Kita selalu mendukung semua unit-unit Kota Bandung yang ingin mengadakan kejuaraan. Tentunya harus mengikuti prosedur yang ada. Dan yang paling penting tidak bentrokan dengan Kegiatan yang diadakan Pengcab T I Kota Bandung,” sebutnya.

Khusus Unit ITN, dirinya menaruh harapan dapat memberikan kontribusi pada Pengcab TI Kota Bandung setiap tahun.

Dikatakan, untuk kontribusi Atlet di Tim Pelatcab Kota Bandung baik persiapan POPDA maupun PORPROV saat ini belum ada dari unit ITN.

Disinggung unit taekwondo yang ada di Kota Bandung, master Dedi mengatakan jumlahnya sangat subur.

“Yang telah melakukan Registrasi dan Heregristrasi sekitar 200 unit. Tapi yang aktif ikut kegiatan baik Ujian maupun Kejuaraan yang di laksanakan Pengcab T.I Kota Bandung sekitar 100 hingga 150 unit,” pungkas Master Dedi.

Untuk penyelenggaraan Tahun 2026, karena berdekatan dengan agenda resmi Pengcab T.I Kota Bandung dan juga bulan Puasa Ramadhan, Pengcab TI Kota Bandung merekomendasikan di bulan Mei untuk ITN OPEN Tahun 2026. Joel

Komentari

Berita Terkait

Bareng #WaktunyahOVOliday, Nikmati Liburan Tanpa Antri
Targetkan 3,7 Juta Wisatawan Surakarta Sasar Kota Bandung
Jelang Peparda DPRD & Dispora Dukung NPCI Kota Bandung
Mulai 15 Juli, KA Argo Wilis Merapat di Stasiun Ciamis
Mekanisme Pencairan Dana Pensiunan TASPEN di Kantor Pos
Scoot Buka Rute Baru Medan Vietnam & Malaysia
Dua Pemenang Mobil BRImo FSTVL 2024 dari Bandung
Hadapi Tantangan Teknologi, SDN 035 Soka Gelar Workshop

Berita Terkait

Jumat, 4 Juli 2025 - 14:05 WIB

Bareng #WaktunyahOVOliday, Nikmati Liburan Tanpa Antri

Jumat, 4 Juli 2025 - 11:29 WIB

Targetkan 3,7 Juta Wisatawan Surakarta Sasar Kota Bandung

Kamis, 3 Juli 2025 - 20:09 WIB

Jelang Peparda DPRD & Dispora Dukung NPCI Kota Bandung

Kamis, 3 Juli 2025 - 19:50 WIB

Mulai 15 Juli, KA Argo Wilis Merapat di Stasiun Ciamis

Kamis, 3 Juli 2025 - 17:47 WIB

Mekanisme Pencairan Dana Pensiunan TASPEN di Kantor Pos

Berita Terbaru

FEATURED

Bareng #WaktunyahOVOliday, Nikmati Liburan Tanpa Antri

Jumat, 4 Jul 2025 - 14:05 WIB

FEATURED

Targetkan 3,7 Juta Wisatawan Surakarta Sasar Kota Bandung

Jumat, 4 Jul 2025 - 11:29 WIB

FEATURED

Jelang Peparda DPRD & Dispora Dukung NPCI Kota Bandung

Kamis, 3 Jul 2025 - 20:09 WIB

FEATURED

Mulai 15 Juli, KA Argo Wilis Merapat di Stasiun Ciamis

Kamis, 3 Jul 2025 - 19:50 WIB

FEATURED

Mekanisme Pencairan Dana Pensiunan TASPEN di Kantor Pos

Kamis, 3 Jul 2025 - 17:47 WIB