Nunung : Harus Terus Berinovasi dan Sesuaikan Perkembangan Zaman

- Penulis

Minggu, 18 Juni 2023 - 11:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PELATIHAN : Ketua Komisi B DPRD Kota Bandung, Nunung Nurasiah, S.Pd., menghadiri sekaligus menutup pelatihan pastry dan katering, di SMK MedikaCom, Sabtu (10/6/2023). Jaja/Humpro DPRD Kota Bandung.

BANDUNG, PelitaJabar – Ketua Komisi B DPRD Kota Bandung, Nunung Nurasiah, S.Pd mengungkapkan, era persaingan dan zaman modernisasi saat ini setiap orang harus mampu meningkatkan kualitas dirinya, dengan memiliki keterampilan dan inovasi.

“Kita tahu di zaman modernisasi seperti sekarang ini dinamika pertumbuhan dan perkembangan situasi bergerak dengan sangat cepat. Jika kita tidak ingin tergerus oleh dinamika persaingan, kita harus siap dan bisa menyesuaikan diri dengan keadaan atau zaman,” ujarnya di acara pelatihan pastry dan katering, di SMK MedikaCom, Sabtu (10/6/2023).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia pun berharap dengan keterampilan yang telah dimiliki ini dapat membuka peluang bagi para peserta untuk menjadi entrepreneur atau pengusaha.

Pelatihan pastry dan catering ini merupakan buah dari program aspirasi atau reses DPRD Kota Bandung Tahun 2023, yang diaplikasikan melalui kerja sama dengan Dinas Tenaga Kerja Kota Bandung dan SMK MedikaCom.

“Alhamdulillah kegiatan pelatihan pastry dan catering ini dapat dilaksanakan dengan baik dan lancar. Saya ucapkan terima kasih kepada SMK MedikaCom yang telah memfasilitasi ruang belajar, pelatih, dan pembimbing pelatihan. Selain itu terima kasih juga kepada Disnaker Kota Bandung, dan tentunya para peserta pelatihan,” ujarnya.

Nunung menuturkan, tujuan dari digelarnya program pelatihan pastry dan catering ini agar para peserta pelatihan diharapkan memperoleh ilmu yang bisa memberikan kebermanfaatan. Bukan hanya bagi para peserta yang meningkatkan keterampilan, tetapi juga mendorong kesejahteraan ekonomi bagi keluarganya masing-masing.

“Di zaman era teknologi informasi digitalisasi sekarang ini, apapun yang menjadi viral, insyaallah akan sukses. Artinya, para peserta pelatihan juga harus mau dan mampu memanfaatkan media sosial secara baik, salah satunya melakukan promosi secara online, dengan mengemas produk yang kita jual secara menarik untuk menarik minat pembeli,” pungkasnya. ***

Komentari

Berita Terkait

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung
XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia
BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang
Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan
Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback
Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung
Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat
Ketum KONI Jabar Kukuhkan Komisi & Tim Keabsahan Porprov XV 2026

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 20:45 WIB

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Jumat, 18 April 2025 - 14:08 WIB

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Kamis, 17 April 2025 - 16:53 WIB

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 April 2025 - 11:31 WIB

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Berita Terbaru

FEATURED

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Jumat, 18 Apr 2025 - 20:45 WIB

FEATURED

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Jumat, 18 Apr 2025 - 14:08 WIB

FEATURED

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 Apr 2025 - 16:53 WIB

FEATURED

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:58 WIB

FEATURED

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:31 WIB