Pasar Kreatif Hadir Kembali di 6 Pusat Perbelanjaan

- Penulis

Sabtu, 25 Juni 2022 - 15:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung kembali menggelar Pasar Kreatif. Tahun ini, Pasar Kreatif bakal digelar di 6 pusat perbelanjaan.

Sejumlah produk antaranya fesyen, kriya, kuliner, dan beberapa macam jenis produk lainnya.

Sedangkan lokasi Pasar Kreatif yaitu di Trans Studio Mal (1-10 Juli), Festival City Link Mal (8-17 Juli), Cihampelas Walk (15-24 Juli), Paris Van Java Mal (22-31 Juli). Kings (29 Juli – 7 Agustus), dan 23 Paskal Mal (5-14 Agustus).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jadi 1 Juli menyelenggarakan Pasar krearif yang ke-3. Tujuannya mendukung pemulihan ekonomi di Kota Bandung. Kedua, sebagai rangkaian memperingati Hari Jadi Kota Bandung (HJKB),” tutur Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disdagin) Kota Bandung, Elly Wasliah Sabtu 25 Juni 2022.

Dikatakan, ajang ini merupakan kerja sama antara Pemkot Bandung dengan Dekranasda Kota Bandung dan Asosiasi Pengelola Pusat Belanja (APPBI) Jawa Barat.

‘Tujuannya bertepan dalam HJKB. Ini kebetulan diselenggarakan di 6 mal. Merupakan bentuk kerja sama dari Pemkot melalui Disdaging dengan APPBI Jabar,” bebernya.

Tekait teknis, ia menyebutkan, setiap mal menyelenggarakan Pasar Kreatif selama 10 hari dan diikuti sekitar 180 pengusaha.

“Tahun 2020 omzet mencapai Rp1, 4 miliar. Tahun 2021 mencapai Rp4,6 miliar. Sedangkan tahun ini, kita targetkan Rp6 miliar,” pungkasnya. ***

Komentari

Berita Terkait

Peran Crystal Oscillator Dalam Menjaga Stabilitas Frekuensi Sistem Telekomunikasi
Perancangan Canttena Kaleng untuk Penguat Sinyal Wifi Indihome
Studi Propagasi Gelombang Radio
Adira Kenalkan Hasanah, Pembiayaan Haji Plus Tanpa Jaminan
Prof Cipto Kembali Maju Pimpin PSTI Jabar
Nuryadi Beberkan Kenapa Tidak Bantu BK Muaythai
Master Suryana Minta Ajang ITN Open IX 2026 Jaga Kualitas
Peran Amplifier dalam Sistem Telekomunikasi : Analisis Penguatan, Bandwidth, dan Kualitas Sinyal

Berita Terkait

Sabtu, 10 Januari 2026 - 08:16 WIB

Peran Crystal Oscillator Dalam Menjaga Stabilitas Frekuensi Sistem Telekomunikasi

Jumat, 9 Januari 2026 - 18:12 WIB

Perancangan Canttena Kaleng untuk Penguat Sinyal Wifi Indihome

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:21 WIB

Studi Propagasi Gelombang Radio

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:08 WIB

Adira Kenalkan Hasanah, Pembiayaan Haji Plus Tanpa Jaminan

Kamis, 8 Januari 2026 - 15:14 WIB

Prof Cipto Kembali Maju Pimpin PSTI Jabar

Berita Terbaru

Foto ilustrasi. Web

FEATURED

Studi Propagasi Gelombang Radio

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:21 WIB

PT Adira Finance meluncurkan Hasanah, produk pembiyaan haji plus tanpa jaminan di Jakarta. PJ/Dok

EKONOMI

Adira Kenalkan Hasanah, Pembiayaan Haji Plus Tanpa Jaminan

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:08 WIB

FEATURED

Prof Cipto Kembali Maju Pimpin PSTI Jabar

Kamis, 8 Jan 2026 - 15:14 WIB