Pertahankan Pertumbuhan, bank bjb Raih Top Financial Institution 2020

- Penulis

Kamis, 10 Desember 2020 - 17:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Berkat keberhasilan mempertahankan kinerja positif, bank bjb meraih penghargaan Top Financial Institution 2020 dari Majalah The Finance yang diserahkan secara virtual Kamis (10/12/2020).

Direktur Utama bank bjb Yuddy Renaldi mengucapkan terima kasih atas kepercayaan. Penghargaan ini merupakan bukti nyata dari kinerja gemilang bank bjb dalam mengarungi bisnis di masa penuh gejolak.

“Keberhasilan bank bjb dalam menjaga tren pertumbuhan positif merupakan capaian kinerja yang luar biasa mengingat catatan ini dapat diukir di tengah masa pandemi COVID-19 yang penuh tantangan. Prestasi kinerja ini dapat diperoleh berkat kerja keras dan soliditas seluruh insan perseroan serta perumusan strategi yang tepat dibarengi dengan langkah inovasi untuk mendukung upaya adaptasi bisnis,” kata Yuddy.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Penilaian diberikan untuk mengukur kemampuan institusi dalam mempertahankan stabilitas dan catatan pertumbuhan di tengah kondisi menantang seperti saat ini.

Sepanjang tiga kuartal berjalan, bank bjb berhasil mencatatkan pertumbuhan. Teranyar, hingga Triwulan III 2020, bank bjb secara konsolidasi berhasil memperoleh laba bersih Rp1,2 triliun selama atau tumbuh sebesar 5,9% year-on-year (y-o-y). Aset bank bjb juga tumbuh 19,4% y-o-y yang diikuti pertumbuhan kredit sebesar 8,7% y-o-y dengan total Rp94,6 triliun.

bank bjb juga menjadi salah satu perbankan yang telah mengadopsi teknologi QR Code Indonesian Standard (QRIS) Payment dan telah menerbitkan uang elektronik bjb DigiCash sebagai salah satu strategi untuk menghadapi tantangan bisnis ke depan. ***

Komentari

Berita Terkait

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung
XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia
BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang
Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan
Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback
Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung
Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat
Ketum KONI Jabar Kukuhkan Komisi & Tim Keabsahan Porprov XV 2026

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 20:45 WIB

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Jumat, 18 April 2025 - 14:08 WIB

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Kamis, 17 April 2025 - 16:53 WIB

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 April 2025 - 11:31 WIB

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Berita Terbaru

FEATURED

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Jumat, 18 Apr 2025 - 20:45 WIB

FEATURED

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Jumat, 18 Apr 2025 - 14:08 WIB

FEATURED

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 Apr 2025 - 16:53 WIB

FEATURED

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:58 WIB

FEATURED

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:31 WIB