Prediksi arus lalu lintas di Jabar saat mudik Akibat Dampak Tol Trans Jawa

- Penulis

Kamis, 23 Mei 2019 - 18:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar — Imbas dari jalan tol trans jawa, yang bakal di berlakukan one way, bakal menimbulkan kemacetan pada jalur non-tol. Seperti halnya di jalur pantai utara dan jalur pantai selatan Jabar, yang tercatat dari data Dishub Jabar terdapat puluhan titik kemacetan.

Ada 50 titik kemacetan di Jawa Barat, khusus di jalur Pantai Utara (Pantura) saja terdapat 21 titik pasar tumpah, kemudian di jalur tengah dan selatan ada 20 titik pasat tumpah yang memanjang di kawasan Cianjur, Puncak, Sukabumi, Bandung, Nagreg, Limbangan, Malangbong dan sekitarnya.

“Ditambah ada empat persimpangan yang rawan macet yaitu Simpang Jomin, Simpang Tiga Cikampek, Simpang Tiga Karang Sinom dan Simpang Tiga Jangga,” ujar Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Jawa Barat, Hery Antasari, Kamis (23/5).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara, pada mudik lebaran tahun ini di prediksikan bakal ada 14,9 juta pemudik dari Jabodetabek, 3,7 juta di antaranya akan menuju Jawa Barat melalui jalur tol Trans Jawa Utara, jalur non-tol Pantura dan jalur tengah hingga selatan.

Untuk pemudik yang melintasi tol Trans Jawa Utara diprediksi mencapai 1,7 juta kemudian lewat non-tol Pantura sekitar 1,2 juta pemudik sedangkan sisanya melintasi jalur tengah dan selatan.

“Paling banyak di Jawa Barat melewati jalur utara,” pungkasnya. Rief

Komentari

Berita Terkait

Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih
KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI
Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung
Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA
Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP
Daop 2 Bandung Batalkan Keberangkatan ke Semarang & Jakarta
TPA Sarimukti Over Kapasitas, Farhan Ajak Masyarakat Bijak Kelola Sampah
Komisi III Bahas Sejumlah Agenda dengan DSDABM Kota Bandung

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:23 WIB

Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:37 WIB

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:12 WIB

Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung

Senin, 19 Januari 2026 - 10:43 WIB

Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA

Senin, 19 Januari 2026 - 10:10 WIB

Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Berita Terbaru

Ir. Andrian Tejakusuma saat menjadi pembicara kegiatan KONI Kota Tasikmalaya. PJ/Joel

FEATURED

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:37 WIB

Prof.Sucipto (baju batik) saat Musprov PSTI Jabar. PJ/Joel

FEATURED

Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:12 WIB

YBM BRILiaN meluncurkan Mustahik Income Generating Program (MIGP) di dua lokasi, Kota Banjar dan Kabupaten Ciamis. PJ/Dok

EKONOMI

Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Senin, 19 Jan 2026 - 10:10 WIB