Tak Hanya Luar Kota, Amerika Hingga Turky Ikut Saksikan Pentas Seni Saung Ujdo

- Penulis

Kamis, 20 Juni 2019 - 12:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar — Tak hanya di dalam negeri saja, ternyata Saung Mang Udjo cukup dikenal hingga ke berbagai belahan dunia. Lihat saja saat padepokan seni tersebut menggelar pentas seni sunda, yang hadir ternyata bukan hanya dari dalam dan luar kota Bandung, bahkan beberapa negara seperti Amerika, Belanda, Inggris hingga Turky pun turut hadir.

Sementara, dari Bandung sendiri, kegiatan yang cukup menyita perhatian tamu undangan dihadiri oleh beberapa komunitas, termasuk Apong van Banten, hendi Neces, Ali Koboy, Tengku Ahmad (NRP Organizer) dan Irwan Maulana (MJB Rumah Produksi).

“Ini sebuah pentas seni yang unik, sarat ilmu dan budaya dan pastinya sangat menghibur,” ungkap Hendi Rukmana, Dirut NRP Organizer saat dimintai komentarnya disela pertunjukan Minggu pekan lalu.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pentas seni di isi beberapa penari dari wilayah Jawa Barat dan penampilan musik Angklung dan Arumba yang memukau para tamu undangan. Semua yang hadir diberi kesempatan belajar sekaligus memainkan alat musik Angklung dengan beberapa metode teknik dasar sampai menengah.

Acara yang digelar di Saung Angklung Ujdo jalan Padasuka No 118 Pasirlayung Bandung itu, ditutup dengan bernaynyi bersama. Mal

Komentari

Berita Terkait

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI
Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung
Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA
Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP
Daop 2 Bandung Batalkan Keberangkatan ke Semarang & Jakarta
TPA Sarimukti Over Kapasitas, Farhan Ajak Masyarakat Bijak Kelola Sampah
Komisi III Bahas Sejumlah Agenda dengan DSDABM Kota Bandung
Faktor Penurunan Kualitas Sinyal Wifi Berdasarkan Jarak dan Penghalang

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:37 WIB

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:12 WIB

Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung

Senin, 19 Januari 2026 - 10:43 WIB

Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA

Senin, 19 Januari 2026 - 10:10 WIB

Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Minggu, 18 Januari 2026 - 20:21 WIB

Daop 2 Bandung Batalkan Keberangkatan ke Semarang & Jakarta

Berita Terbaru

Ir. Andrian Tejakusuma saat menjadi pembicara kegiatan KONI Kota Tasikmalaya. PJ/Joel

FEATURED

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:37 WIB

Prof.Sucipto (baju batik) saat Musprov PSTI Jabar. PJ/Joel

FEATURED

Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:12 WIB

YBM BRILiaN meluncurkan Mustahik Income Generating Program (MIGP) di dua lokasi, Kota Banjar dan Kabupaten Ciamis. PJ/Dok

EKONOMI

Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Senin, 19 Jan 2026 - 10:10 WIB

PT KAI Daop 2 Bandung membatalkan perjalanan ke Daop 1 Jakarta dan Daop 4 Semarang akibat genangan air. PJ/Dok

FEATURED

Daop 2 Bandung Batalkan Keberangkatan ke Semarang & Jakarta

Minggu, 18 Jan 2026 - 20:21 WIB