Tidak Punya Kasus Kredit, bjb syariah Dukung Penyelenggaraan Haji

- Penulis

Senin, 15 Juli 2019 - 17:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar — Tahun ini Bank Jabar Banten Syariah (bjb syariah) secara resmi telah ditunjuk menjadi bank penerima setoran biaya penyelenggaraan ibadah haji (BPS BPIH) oleh Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH).

Penunjukkan tersebut, memberikan kesempatan bagi BPD syariah pertama di Indonesia yang memiliki reputasi dan kinerja positif tanpa kasus kredit ini untuk membantu kegiatan nasional tersebut.

“Setelah perjuangan panjang, akhirnya bank bjb syariah ditunjuk sebagai BPS BPIH. Dengan demikian, pada tahun ini, kami telah bisa menerima setoran biaya haji dari para jemaah,” ujar Direktur Utama bank bjb syariah, Indra Falatehan, beberapa waktu lalu.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebanyak 5.000 calon jemaah haji diharapkan mendaftar dan menyetorkan biaya haji ke bjb syariah.

Menurut Indra, target tersebut sangat wajar dan masuk akal mengingat potensi jemaah yang mendaftar haji tiap tahunnya selalu meningkat.

Terkait proses penyetoran, bank bjb syariah diketahui bekerjasama dengan bank bjb agar penyetoran biaya haji dapat dilakukan di outlet bank bjb syariah dan di outlet bank bjb.

bjb syariah berkomitmen memberikan pelayan terbaik bagi para calon jemaah haji di Jawa Barat dan Banten yang menjadi target utama. Strategi aliansi dengan bank bjb akan dilakukan untuk produk tabungan haji seluruh warga Jawa Barat dan Banten.

“Sehingga mereka dapat dengan mudah membuka dan mendaftarkan menjadi calon jemaah haji di berbagai jaringan kantor bank bjb.Kami berharap pelayanan kepada jemaah akan maksimal,” pungkasnya. ***

Komentari

Berita Terkait

Takjil on The Street Farhan Sebut Bentuk Toleransi
Soal Banjir, Walikota Minta Segera Bantu Warga Terdampak
XL ‘Circle’ Tiap Anggota Bisa Dapat Gratis Kuota 5GB
Arif Prayitno Diminta Kembali Pimpin PORLASI Jabar
Wujudkan ‘Jabar Hattrick’ di PON Lalu KONI Apresiasi Cabor Layar
Nuryadi : KONI Harus “Ngarojong” Program Pemkot Bandung
Profesor Suo Sebut Disrupsi Terjadi 5 Tahun Mendatang
Tim Monev NPCI Kota Bandung Pantau Latihan Atlet

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 16:59 WIB

Takjil on The Street Farhan Sebut Bentuk Toleransi

Senin, 17 Maret 2025 - 09:01 WIB

Soal Banjir, Walikota Minta Segera Bantu Warga Terdampak

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:56 WIB

XL ‘Circle’ Tiap Anggota Bisa Dapat Gratis Kuota 5GB

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:25 WIB

Arif Prayitno Diminta Kembali Pimpin PORLASI Jabar

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:11 WIB

Wujudkan ‘Jabar Hattrick’ di PON Lalu KONI Apresiasi Cabor Layar

Berita Terbaru

FEATURED

Takjil on The Street Farhan Sebut Bentuk Toleransi

Senin, 17 Mar 2025 - 16:59 WIB

FEATURED

Soal Banjir, Walikota Minta Segera Bantu Warga Terdampak

Senin, 17 Mar 2025 - 09:01 WIB

FEATURED

XL ‘Circle’ Tiap Anggota Bisa Dapat Gratis Kuota 5GB

Minggu, 16 Mar 2025 - 12:56 WIB

SALAM KOMANDO :  Aan Johana (kanan) melakukan salam Komando dengan Ketua Umum Pengprov PORLASI Jabar Arif Prayitno usai membuka Rakerda PORLASI Jabar Sabtu 15 Maret 2025. PJ/Joel

FEATURED

Arif Prayitno Diminta Kembali Pimpin PORLASI Jabar

Minggu, 16 Mar 2025 - 12:25 WIB