Transaksi di Pasar Kreatif Capai Rp 2,6 Miliar, Tedy Yakin Sinyal Kebangkitan Ekonomi

- Penulis

Kamis, 14 Juli 2022 - 18:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PASAR KREATIF : Ketua DPRD Kota Bandung H. Tedy Rusmawan, A.T., M.M., mengunjungi Pasar Kreatif di Festival Citylink, Bandung, Senin (11/7/2022). Ridwan/Humpro DPRD Kota Bandung

 

BANDUNG, PelitaJabar – Berdasarkan data Disperindag Kota Bandung, transaksi di Pasar Kreatif di Mal Festival Citylink Sabtu lalu mencapai Rp 2,6 Miliar, merupakan sinyal bangkitnya ekonomi.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Ketua DPRD Kota Bandung H. Tedy Rusmawan, A.T., M.M., kebangkitan perekonomian di Kota Bandung sudah berjalan. Hal tersebut ditandai dengan antuasiasme masyarakat lewat geliat ekonomi kreatif.

‘Ini memberikan gambaran bahwa perekonomian di Kota Bandung mulai bangkit kembali. Kita mengapresiasi kepada penyelenggaraan Pasar Kreatif,” ujar Tedy, Kamis 14 Juli 2022.

Ia berharap nilai transaksi atau omzet Pasar Kreatif gelaran Disdagin Kota Bandung ini terus meningkat.

‘Menariknya, event ini salah satu yang ditunggu para buyer dari luar Kota Bandung. Karena produk yang ditampilkan sudah terseleksi dan berkualitas, bahkan ada juga yang diekspor ke luar,’ tuturnya.

DPRD Kota Bandung juga membantu dari sisi anggaran, sehingga diupayakan lebih maksimal ke depannya.

‘Para pelaku atau pengusaha yang belum pernah jualan di mal kini memiliki kesempatan, sehingga produk atau brand mereka menjadi lebih dikenal dan diketahui banyak orang,’ pungkasnya.

Pasar Kreatif memiliki kualitas terbaik, mulai dari fesyen hingga kuliner.

Sebelumnya digelar di TSM Bandung, namun dipindahkan ke FCL. ***

Komentari

Berita Terkait

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung
XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia
BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang
Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan
Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback
Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung
Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat
Ketum KONI Jabar Kukuhkan Komisi & Tim Keabsahan Porprov XV 2026

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 20:45 WIB

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Jumat, 18 April 2025 - 14:08 WIB

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Kamis, 17 April 2025 - 16:53 WIB

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 April 2025 - 11:31 WIB

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Berita Terbaru

FEATURED

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Jumat, 18 Apr 2025 - 20:45 WIB

FEATURED

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Jumat, 18 Apr 2025 - 14:08 WIB

FEATURED

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 Apr 2025 - 16:53 WIB

FEATURED

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:58 WIB

FEATURED

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:31 WIB