XL Axiata Salurkan Bantuan Bencana Alam di Berbagai Daerah

- Penulis

Sabtu, 8 Maret 2025 - 05:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANTUAN : XL Axiata Salurkan Bantuan kepada korban erupsi di Halmahera. PJ/Dok

BANTUAN : XL Axiata Salurkan Bantuan kepada korban erupsi di Halmahera. PJ/Dok

JAKARTA, PelitaJabar – Bencana yang terjadi di berbagai daerah, membuat PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) melalui Program XL Axiata Peduli bergerak cepat menyalurkan bantuan. Diantaranya korban banjir di Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah dan Kota Bandar Lampung, Lampung, serta korban bencana erupsi Gunung Ibu di Kabupaten Halmahera Barat, Maluku Utara.

Bantuan berupa bahan kebutuhan pokok dilakukan perwakilan XL Axiata, bekerja sama dengan Yayasan Benihbaik bagi masyarakat terdampak, pekan lalu.

Group Head Corporate Communication XL Axiata, Reza Z. Mirza, mengatakan, pihaknya prihatin dengan musibah di beberapa wilayah di Indonesia.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Melalui bantuan ini, XL Axiata berharap dapat membantu meringankan beban para korban, serta mendukung kebutuhan sehari-hari mereka di tengah situasi darurat. Kami juga senantiasa berkoordinasi dengan aparat dan pemda setempat guna memastikan distribusi bantuan berjalan lancar,” ucapnya melalui siaran pers Jumat 7 Maret 2025.

Air mineral, susu, roti dan kebutuhan pokok lainnya diserahkan langsung kepada warga Kecamatan Petungkriyono, Kabupaten Pekalongan, 13 Februari lalu

“Sementara untuk korban bencana banjir di Bandar Lampung, kita serahkan kebutuhan pokok, susu dan makanan anak,” pungkasnya.

Sedangkan warga terdampak erupsi Gunung Ibu di Halmahera, berupa masker, selimut, air mineral dan kebutuhan pokok lainnya pada 14 Februari lalu. ***

Komentari

Berita Terkait

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival
Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik
Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh
Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung
Besok Mendukbangga Luncurkan GATI
Buka Kompetisi Farhan Contohkan Perjuangan Persib
Hanya 1 Hari Hakim Bacakan Penetapan, MT Harap Hakim Punya Nurani
UNPAS Tawarkan 12 Jalur Masuk PMB 2025

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 12:10 WIB

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival

Selasa, 22 April 2025 - 07:08 WIB

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik

Selasa, 22 April 2025 - 06:58 WIB

Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh

Selasa, 22 April 2025 - 06:46 WIB

Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung

Minggu, 20 April 2025 - 23:46 WIB

Besok Mendukbangga Luncurkan GATI

Berita Terbaru

FEATURED

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival

Selasa, 22 Apr 2025 - 12:10 WIB

FEATURED

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik

Selasa, 22 Apr 2025 - 07:08 WIB

FEATURED

Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh

Selasa, 22 Apr 2025 - 06:58 WIB

FEATURED

Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung

Selasa, 22 Apr 2025 - 06:46 WIB

DAERAH

Besok Mendukbangga Luncurkan GATI

Minggu, 20 Apr 2025 - 23:46 WIB