Yana Minta Setiap Komunitas Sisipkan CSR

- Penulis

Sabtu, 4 Mei 2019 - 16:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar — Wakil Wali Kota Bandung, Yana Mulyana meminta setiap komunitas di Kota Bandung menyisipkan kegiatan sosial saat menggelar acara. Kebaikan sekecil apa pun akan memberikan manfaat bagi Kota Bandung.

“Karena sekecil apa pun bentuknya, jika dikolektifkan akan menjadi besar,” kata Yana saat melepas perjalanan Night City Rally dari titik start di Halaman Trans Studio Mall Bandung Sabtu (4/5).

Selain itu, kegiatan kolektif semacam ini menurut Yana memiliki andil besar dalam mempersatukan warga Kota Bandung yang mungkin sempat memiliki perbedaan pandangan saat masa Pemilu.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Malam hari ini juga mereka (NCR) melakukan kegiatan sosial berupa bantuan ke masjid-masjid yang dijadikan titik singgah. Ini bagus menurut saya,” lanjutnya.

Yana mengingatkan, dengan kebersamaan, tentunya Bandung dapat terus kita bangun, dari yang sudah baik menjadi semakin baik lagi.

“Termasuk even malam ini, saya senang dan bangga, komunitas NCR ini bisa menjadi contoh bagi yang lain,” pungkas Yana. Mal

Komentari

Berita Terkait

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival
Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik
Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh
Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung
Besok Mendukbangga Luncurkan GATI
Buka Kompetisi Farhan Contohkan Perjuangan Persib
Hanya 1 Hari Hakim Bacakan Penetapan, MT Harap Hakim Punya Nurani
UNPAS Tawarkan 12 Jalur Masuk PMB 2025

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 12:10 WIB

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival

Selasa, 22 April 2025 - 07:08 WIB

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik

Selasa, 22 April 2025 - 06:58 WIB

Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh

Selasa, 22 April 2025 - 06:46 WIB

Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung

Minggu, 20 April 2025 - 23:46 WIB

Besok Mendukbangga Luncurkan GATI

Berita Terbaru

FEATURED

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival

Selasa, 22 Apr 2025 - 12:10 WIB

FEATURED

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik

Selasa, 22 Apr 2025 - 07:08 WIB

FEATURED

Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh

Selasa, 22 Apr 2025 - 06:58 WIB

FEATURED

Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung

Selasa, 22 Apr 2025 - 06:46 WIB

DAERAH

Besok Mendukbangga Luncurkan GATI

Minggu, 20 Apr 2025 - 23:46 WIB